Bola.net - Persela Lamongan cukup merasakan dampak penghentian kompetisi Shopee Liga 1 2020 akibat pandemi virus Corona. Terutama terhadap bisnis penjualan jersey tim Kota Soto tersebut.
Menurut Kepala Divisi Bisnis dan Marketing Persela, Rizal Jamhari, sejak kompetisi dihentikan, penjualan jersey menunjukkan tren penurunan. Namun, dia belum bisa menyebutkan persentasenya.
”Belum bisa ngukur persentase, karena belum sebulan jersey rilis. Cuma dari transaksi hariannya menurun,” kata Rizal Jamhari kepada Bola.net, Selasa (31/3/2020).
Rizal juga enggan membocorkan jumlah transaksi harian. Sebab, kata dia, data detailnya tidak boleh dirilis.
”Cuma dari adanya wabah ini terjadi penurunan transaksi . Gak hanya jersey, semua (alami penurunan),” tegasnya.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters.
Transaksi Online Lebih Tinggi
Lebih lanjut kata Rizal, Persela juga belum melakukan penutupan store. Hanya saja, di tengah pandemi virus Corona, transaksi secara online lebih menjanjikan.
”Belum (tutup store), nunggu perkembangan anjuran dari pemda (pemerintah daerah),” Rizal menambahkan.
”Cuma setelah wabah terjadi, enam puluh persen transaksinya via online,” tegasnya.
(Bola.net/Mustopa El Abdy)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pemain Persela Berharap Gaji Bulan Maret Tetap Dibayar Penuh
Bola Indonesia 31 Maret 2020, 22:57
-
Kompetisi Dihentikan, Penjualan Jersey Persela Menurun
Bola Indonesia 31 Maret 2020, 21:52
-
Kompetisi Dihentikan, Kiper Persela Urus Bisnis Restoran
Bola Indonesia 31 Maret 2020, 18:46
-
Pemotongan Gaji, Persela Masih Pertimbangkan Aspek Kemanusiaan
Bola Indonesia 31 Maret 2020, 14:28
-
Ini Rencana Persela untuk Marquinhos dan Brian Ferreira
Bola Indonesia 20 Maret 2020, 02:35
LATEST UPDATE
-
Daftar Pelatih yang Sudah Dipecat pada Musim 2025/2026
Liga Inggris 5 Januari 2026, 18:15
-
Terungkap, Ini Ketegangan di Balik Layar Sebelum Man Utd Pecat Ruben Amorim
Liga Inggris 5 Januari 2026, 18:01
-
Usai Pecat Ruben Amorim, MU Tidak Buru-buru Cari Manajer Baru?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:55
-
Rekam Jejak Ruben Amorim Dipecat Man United: Hanya 24 Kemenangan dari 63 Laga
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:45
-
Pernyataan Lengkap Manchester United Soal Pemecatan Ruben Amorim
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:39
-
Ruben Amorim Dipecat, Siapa Pelatih Man United Sekarang?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:33
-
Perubahan Gaya Main Liverpool di Era Arne Slot Jadi Bumerang di Anfield
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:27
-
Daftar Pemain Voli Putri Jakarta Electric PLN Mobile di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 17:14
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40



















KOMENTAR