
Bola.net - Dokter tim Persebaya Surabaya, dr. Pratama Wicaksana, membeberkan perkembangan terkini Mokhamad Syaifuddin pascaoperasi. Tommy -sapaan akrabnya- menyebut progress-nya cukup positif.
Syaifuddin menjalani operasi anterior cruciate ligament (ACL) lutut kanan pada 18 April lalu. Dia sudah melewati proses pemulihan lebih dari empat bulan.
"(Perkembangannya) baik, sesuai dengan program rehab dari tim medis," kata Tommy kepada Bola.net.
Program pemulihan yang dijalankan jebolan SAD Uruguay tersebut juga mengalami peningkatan. Itu sesuai dengan rancangan dari tim medis Persebaya.
"Sekarang masuk tahap adaptasi, gerakan-gerakan persiapan kembali olahraga," lulusan Universitas Brawijaya itu menambahkan.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters.
Menunggu Tahapan

Meski sudah menunjukkan perkembangan yang signifikan, Tommy belum bisa menentukan sampai kapan proses pemulihan akan berlangsung. Biasanya butuh enam bulan perawatan.
"Sesuai teori, ACL itu rehabilitasinya enam bulan pascaoperasi," jelas Tommy.
"Kita tunggu sesuai tahapannya saja, apakah bisa tambah cepat atau lebih lambat," tandasnya.
(Bola.net/Mustopa El Abdy)
Baca juga artikel-artikel lainnya:
- Persipura Jayapura Hormati Keputusan Sylvano Comvalius Mundur dari Tim
- Pelatih Persebaya Yakin Manajemen Akan Berusaha Maksimal Mempertahankan David da Silva cs
- Fakhri Husaini dan Ponaryo Astaman Jadi Inspirasi Gelandang Persebaya
- PSIS Akan Jalani Swab Test di Gedung DPRD Kota Semarang
- Agendakan Swab Test, Persebaya Paling Lambat Latihan 1 September
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Malam Ini, Gelandang Persebaya Bertolak ke Surabaya
Bola Indonesia 26 Agustus 2020, 23:15
-
Dua Wonderkid Persebaya Diboyong ke Kroasia, Ini Pesan Aji Santoso
Tim Nasional 26 Agustus 2020, 21:43
-
Eks Persebaya Divaldo Alves Dapat Tawaran Melatih di Indonesia
Bola Indonesia 26 Agustus 2020, 15:14
-
Kondisi Bek Persebaya Kian Membaik Empat Bulan Pascaoperasi
Bola Indonesia 26 Agustus 2020, 11:52
LATEST UPDATE
-
AC Milan Cari Bek Baru, Nathan Ake Jadi Peluang atau Sekadar Mimpi?
Liga Italia 6 Januari 2026, 15:28
-
Prediksi West Ham vs Nottingham Forest 7 Januari 2026
Liga Inggris 6 Januari 2026, 15:19
-
Luapan Emosi Gonzalo Garcia Usai Cetak Hattrick di Laga Madrid vs Betis
Liga Spanyol 6 Januari 2026, 14:57
-
Prediksi Pisa vs Como 6 Januari 2026
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:43
-
Sebut Wasit Mafia, Fabio Capello Buru-buru Beri Klarifikasi Penting
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:13
-
Persik vs Persib Bandung: Dewangga Kecewa Maung Bandung Tertahan di Kediri
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 13:42
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR