Sebenarnya PSM berpeluang membawa satu poin setelah Muchlis Hadi Ning menyamakan kedudukan 2-2 pada menit ke-81. Akan tetapi, tiga menit jelang berakhirnya laga, Persib berhasil mencuri kemenangan atas Juku Eza.
Memanfaatkan kemelut di depan gawang PSM, Purwaka Yudi melepaskan tendangan akrobatik ke gawang Davit Ariyanto. Skor 3-2 tidak berubah hingga wasit meniupkan peluit tanda berakhirnya pertandingan.
"Tadi kami kurang konsentrasi sehingga terjadi gol ketiga. Yang jelas tadi sebelum gol ketiga itu tercipta, semua pemain posisinya sudah bagus cuma kurang konsentrasi dalam menjaga lawan," ujar Kapten PSM, Rizky Pellu usai pertandingan.
Atas kekalahan tersebut, kini PSM berada di posisi ke-16 klasemen sementara ISC dengan mengemas tujuh poin. Sementara Persib beranjak ke posisi lima dengan mengantongi 15 poin.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Djanur: Muchlis Hadi Merepotkan
Bola Indonesia 3 Juli 2016, 18:53
-
Kebobolan Dua Gol, Djanur Tetap Puji Kiper Persib
Bola Indonesia 3 Juli 2016, 07:00
-
Kurang Konsentrasi Jadi Faktor Kekalahan PSM Atas Persib
Bola Indonesia 3 Juli 2016, 06:45
-
Menang Kontra PSM, Djanur Tetap Evaluasi Permainan Persib
Bola Indonesia 3 Juli 2016, 05:43
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
-
Dua Wajah Florian Wirtz: Tajam untuk Timnas Jerman, Meredup di Liverpool
Liga Inggris 18 November 2025, 16:39
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


















KOMENTAR