
Bola.net - Persis Solo akan menerima kunjungan Arema FC pada laga pekan ke-5 BRI Liga 1 2023/2024 di Stadion Sriwedari, Minggu (30/7/2023). Laga ini bisa disaksikan secara live streaming di Vidio.com mulai pukul 15.00 WIB.
Persis Solo harus 'terusir' dari Stadion Manahan dan bermain di Stadion Sriwedari. Laga ini juga digelar tanpa penonton. Jika tak dikelola dengan baik, faktor ini bisa menjadi kerugian mental bagi Persis Solo.
Sementara itu, Arema FC datang ke Solo dengan kondisi sulit. Singo Edan belum pernah menang pada empat laga yang dimainkan. Arema FC juga belum bisa diperkuat beberapa pemain kunci, termasuk kapten Johan Ahmat Farizi.
Namun, Arema FC punya catatan apik atas Persis. Musim lalu, Singo Edan menang 2-1 atas Persis lewat brace Dedik Setiawan pada putaran pertama. Lalu, pada putaran kedua, Singo Edan bermain imbang 1-1 lawan Laskar Sambernyawa.
Jadwal, Siaran Langsung, dan Link Live Streaming
Persis Solo vs Arema FC
Stadion Sriwedari
Minggu, 30 Juli 2023
15.00 WIB
Siaran langsung: Indosiar
Live streaming: Vidio
Link live streaming: Klik tautan ini
Perkiraan Susunan Pemain
Persis Solo (3-4-3): Gianluca Pandeynuwu; Diego Bardanca, Rian Miziar, Sutanto Tan; Alexis Messidoro, Moussa Sidibe, Sulthon Fajar, Roni, Irfan Jauhari; Fernando Rodríguez, Ramadhan Sananta.
Pelatih: Leonardo Medina.
Arema FC (4-4-2): Julian Schwarzer; Hamdi Sula, Charles Raphael, Bagas Adi, Johan Alfarizie; Ariel Lucero, Jayus Hariono, Dendi Santoso, Greg Nwokolo; Gustavo Almeida, Dedik Setiawan.
Pelatih: Joko Susilo.
Klasemen BRI Liga 1 2023/2024
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Skuadnya Ditahan Imbang Arema FC, Ini Tanggapan Pelatih Persis Solo
Bola Indonesia 30 Juli 2023, 19:26
-
Dapat Satu Poin di Kandang Persis Solo, Arema FC Bersyukur
Bola Indonesia 30 Juli 2023, 19:18
-
Hasil BRI Liga 1 Persis Solo vs Arema FC: Skor 1-1
Bola Indonesia 30 Juli 2023, 17:09
-
Link Live Streaming BRI Liga 1 di Vidio: Persis Solo vs Arema FC
Bola Indonesia 30 Juli 2023, 13:45
-
Prediksi BRI Liga 1: Persis Solo vs Arema FC 30 Juli 2023
Bola Indonesia 30 Juli 2023, 03:23
LATEST UPDATE
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
-
Timnas Spanyol Menggila! Belum Terkalahkan di 30 Laga Sejak Awal 2023
Piala Dunia 17 November 2025, 17:05
-
Berubah Pikiran, Manchester United Bakal Lepas Joshua Zirkzee di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:40
-
Eks Chelsea Ini Bakal Gabung Manchester United di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:22
-
Nasib Tragis 2 Raksasa Afrika: Ketika Nigeria dan Kamerun Gagal ke Lolos Piala Dunia 2026
Piala Dunia 17 November 2025, 16:20
-
Gerard Pique Yakin Timnas Indonesia Suatu Hari Nanti Bakal Lolos ke Piala Dunia
Tim Nasional 17 November 2025, 16:16
-
3 Makanan Indonesia Terfavorit Jay Idzes: Kelezatannya Bikin Kuliner Italia Pun Kalah
Bolatainment 17 November 2025, 16:10
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55























KOMENTAR