
Bola.net - Gelandang asing Persebaya Surabaya, Mahmoud Eid memuji program latihan Aji Santoso. Sebab, menu yang diberikan disesuaikan dengan suasana dan mood pemain.
Adakalanya pelatih asal Kepanjen, Kabupaten Malang itu memberikan program latihan yang serius. Namun, dalam kesempatan yang lain menyenangkan.
"Saya pikir program bagus, ketika kami butuh serius, ketika latihan serius dia bisa memberikan program yang baik," kata Mahmoud Eid.
"Dan ketika dia ingin latihan lebih fun dia memberikan latihan lebih mudah," imbuh pemain kelahiran Swedia itu.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters.
Mengerti Kebutuhan Pemain
Dikatakan Mahmoud, kondisi itu terjadi karena tim pelatih juga menghadapi situasi yang sama. Sehingga, mereka mengerti yang dibutuhkan oleh pemain.
"Saya pikir semua latihan berjalan bagus staf melakukan dengan sangat bagus," Mahmoud menambahkan.
"Hal baiknya staf memahami situasi, mereka berada dalam situasi ini juga, jadi tahu bagaimana mengatasi, jadi saya pikir sangat bagus," tandasnya.
(Bola.net/Mustopa El Abdy)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wonderkid Persebaya Sedih Tim Akan Kembali Diliburkan
Bola Indonesia 21 Oktober 2020, 23:51 -
Ini Pesan Pelatih Fisik Persebaya Sebelum Tim Diliburkan
Bola Indonesia 21 Oktober 2020, 22:17 -
Segera Diliburkan, Persebaya Akan Beri Kebebasan kepada Pemain
Bola Indonesia 21 Oktober 2020, 21:11 -
Ketika Tim Pelatih Persebaya Ikut Latihan Game dengan Pemain
Bola Indonesia 21 Oktober 2020, 21:09 -
Mahmoud Eid Memuji Program Latihan Aji Santoso
Bola Indonesia 21 Oktober 2020, 19:51
LATEST UPDATE
-
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03 -
Jadwal Serie A Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:36 -
Incaran Harbolnas 10.10: Kenali Ciri Khas 6 Merek Batik Pria Premium Ini
News 3 Oktober 2025, 16:33 -
Jadwal La Liga Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:16 -
Cek Jadwal dan Live Streaming LaLiga 2025/26 Minggu Ini: di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:10 -
Prediksi Napoli vs Genoa 5 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:06 -
Saksikan dan Nonton LaLiga 2025/26 Sevilla vs Barcelona, Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:02
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR