Bola.net - Gelandang asing Persebaya Surabaya, Mahmoud Eid, merindukan kebersamaan dengan rekan-rekan setimnya. Mereka harus berpisah setelah kompetisi dihentikan akibat pandemi virus Corona.
Ungkapan rindu disampaikan Mahmoud di sela-sela kesibukannya menjalani karantina mandiri di Swedia. Gelandang 26 tahun itu juga kangen dengan suporter Persebaya, Bonek Mania.
"Saya rindu semua pemain, semua staf, semua suporter, karena kami seperti keluarga dan kami bergembira bersama," kata Mahmoud Eid.
Kebersamaan dengan sesama pemain asing tentunya juga menjadi momen yang dia nantikan. Pasalnya, sebelum mudik, mereka menghabiskan waktu bersama di apartemen.
"Makanya saya juga sangat rindu mereka," tegas pemain yang juga berpaspor Palestina tersebut.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters.
Ingin Kembali Bermain

Yang paling dirindukan tentu suasana pertandingan. Dia tidak sabar menantikan liga kembali dimulai dan bermain lagi di hadapan suporter Persebaya.
"Saya ingin bermain lagi dan saya ingin berlatih dengan tim, khususnya bermain untuk suporter yang luar biasa," lanjut Mahmoud.
"Saya sangat senang, saya menantikan pertandingan dimulai," tegas mantan pemain Kalmar FF tersebut.
(Bola.net/Mustopa El Abdy)
Baca juga artikel-artikel lainnya:
- Optimisme Teco di Tengah Pandemi Virus Corona
- Mengenai Kelanjutan Kompetisi, Borneo FC Siap Ikuti Keputusan Terbaik
- Bek Persib, Nick Kuipers: Di Belanda Situasinya Berat
- Komisaris Persib Umuh Muchtar Komentari Pengunduran Diri Ratu Tisha
- Alasan Mahmoud Eid Jalani Karantina Meski Tak Diwajibkan Pemerintah Swedia
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lega, Ini Aktivitas Aryn Williams Setelah Bebas dari Karantina
Bola Indonesia 15 April 2020, 18:13
-
Gelandang Asing Persebaya Kirim Pesan kepada Bonek
Bola Indonesia 15 April 2020, 15:43
-
Mahmoud Eid Rindu Kebersamaan dengan Rekannya di Persebaya
Bola Indonesia 15 April 2020, 10:27
-
Alasan Mahmoud Eid Jalani Karantina Meski Tak Diwajibkan Pemerintah Swedia
Bola Indonesia 15 April 2020, 02:20
-
Begini Cara Gelandang Persebaya Jaga Kondisi Selama Karantina
Bola Indonesia 15 April 2020, 01:45
LATEST UPDATE
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR