
Hal ini pun dilakukan oleh Striker muda Persela Lamongan, Dendy Sulistyawan. Bila sedang libur latihan, pesepakbola 19 tahun ini memanfaatkan waktu tersebut dengan melakukan aktivitas di luar rumah.
"Kegiatan saya kalau sedang tidak ada latihan biasanya mancing, jalan-jalan sama keluarga, dan main bersama teman-teman saya di kampung halaman," ujar Dendy saat dihubungi , Rabu (13/7).
Dendy mengakui, hobi memancing sudah dilakoninya sejak masih kecil. Yang pertama memperkenalkannya dengan memancing adalah teman-temannya di kampung halamannya, di Ngimbang, Lamongan.
Bagi Dendy, kegiatan memancing adalah hobi yang paling mengasyikkan. Karena selain mendapat tangkapan yang tak diduga-duga, kegiatan memancing jadi ajang berkumpul bersama teman-teman sepermainannya.
"Sampai sekarang saya suka memancing dengan teman-teman saya di kampung," kata Dendy.
"Saya suka memancing karena enak, selain bisa ngumpul bareng teman-teman juga ikan yang didapat bisa dibakar terus dimakan bareng-bareng," tambahnya. (fit/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Doa Orang Tua, Modal Utama Dendy Sulistyawan Lawan Arema
Bola Indonesia 13 Juli 2016, 09:34
-
Zulvin Zamrun Waspadai Lima Pemain Arema Cronus
Bola Indonesia 13 Juli 2016, 07:07
-
Resmi: Persela vs Arema Kick Off 18 Juli
Bola Indonesia 12 Juli 2016, 14:40
-
GTS Pastikan Laga Persela dan Arema Cronus Mundur
Bola Indonesia 12 Juli 2016, 14:30
LATEST UPDATE
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Drama Final Liga Padel 2025: Tertinggal 0-3, ACDP Comeback Epik 4-3!
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 09:42
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR