Keinginan menteri asal Bangkalan itu memberangkatkan timnas ke Eropa bukan tanpa alasan. Pasalnya, Imam ingin skuat Garuda lebih siap menghadapi ajang yang akan berlangsung di Myanmar dan Filipina, pada 19 November-17 Desember itu.
"Mereka ke Eropa untuk sekolah, latihan tanding, dan tentunya untuk menambah pengalaman," ujar Imam kepada wartawan di Kantor Kemenpora, Senayan, Jakarta, Kamis (19/5).
Sementara untuk materi pemain, menurut Imam bisa dilihat dari kompetisi Indonesia Soccer Championship (ISC). Sehingga pemain yang mencolok pada ajang tersebut sepatutnya layak memperkuat timnas Indonesia.
"Saya kira ISC jadi modal untuk melihat potensi pemain dan bisa direkrut untuk menjadi pemain timnas. Tapi, sebelum mereka berlaga pada ajang AFF tentu harus ada pemusatan latihan," pungkas Imam. [initial]
Baca Ini Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Menpora Berencana Kirim Timnas ke Eropa
Bola Indonesia 19 Mei 2016, 18:56
-
23 Mei, PSSI Umumkan Kandidat Calon Pelatih Timnas
Bola Indonesia 18 Mei 2016, 23:15
-
Lima Kandidat Pelatih Timnas Versi Mantan Bek Persib
Bola Indonesia 18 Mei 2016, 17:05
-
Ismed Sofyan Dukung Pelatih Asli Indonesia Arsiteki Timnas
Bola Indonesia 18 Mei 2016, 11:01
-
Kurniawan: Timnas Butuh Pelatih Berkarakter Motivator
Bola Indonesia 17 Mei 2016, 21:33
LATEST UPDATE
-
Burnley vs Man Utd: Misteri Menit 61, Mengapa Bruno Fernandes Ditarik Keluar?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:44
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR