Bola.net - - Suporter Persebaya Surabaya, Bonek menegaskan tetap mempertahankan tradisi estafet meski kerap memakan korban jiwa. Sebab, kebiasaan sudah menjadi ciri khas dari kelompok suporter yang identik dengan warna hijau itu.
"Kalau ditiadakan tidak bisa, karena ini sudah menjadi ciri khas teman-teman Bonek," ungkap salah satu pentolan Bonek Mania, Hasan Tiro kepada Bola.net.
Hasan Tiro memang tidak menampik kalau estafet berpotensi membahayakan bagi Bonek. Apalagi, selama ini memang tidak terkoordinir dengan baik meskipun sudah ada koordinator di masing-masing kelompok. Sehingga, kegiatan estafet mudah disusupi pihak yang tak bertanggung jawab.
"Jadi kita tetap menjembatani teman-teman yang estafet dengan memberikan arahan-arahan," imbuh Tiro.
Meski tidak bisa dihapus, tradisi estafet sebenarnya sudah berkurang peminatnya karena sebagian besar suporter sudah memilih melakukan tret tet tet dengan memakai bus. Bahkan tak sedikit juga yang beralih menggunakan mobil pribadi.
"Kalau teman-teman yang sudah mulai berubah ini sekitar 70 persen ada, dari estafet beralih ke bus atau mobil pribadi," pungkasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Meski Memakan Korban, Tradisi Estafet Tidak Bisa Dihilangkan
Bola Indonesia 20 April 2018, 21:35
-
Persebaya Card Akan Diluncurkan untuk Mendata Suporter
Bola Indonesia 20 April 2018, 04:14
-
Setelah Jatuh Korban, Tradisi Estafet Bonek Akan Diperketat
Bola Indonesia 20 April 2018, 01:21
-
Manajemen Persebaya Akan Kumpulkan Bonek Bahas Tradisi Estafet
Bola Indonesia 19 April 2018, 04:24
-
Dua Pelaku Penyerangan Bonek Mania Ditangkap
Bola Indonesia 18 April 2018, 00:33
LATEST UPDATE
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55



















KOMENTAR