Pelatih Kepala Mitra Kukar, Jafri Sastra, mengaku tidak gentar dengan Persib. Bahkan, diakuinya, justru termotivasi dengan status yang tidak diunggulkan.
"Kami bersyukur bisa bertemu Persib. Diketahui sendiri, Persib adalah juara ISL tahun lalu. Mereka adalah tim unggulan. Bagus saja, kami tidak perlu terbebani saat menghadapi mereka di semifinal," kata Jafri Sastra
"Kami justru termotivasi bertemu Persib. Dianggap tim underdog boleh, dianggap unggulan juga boleh. Rileks saja menghadapi mereka," sambungnya
Sayangnya, Jafri Sastra enggan menganggap remeh Maung Bandung- julukan skuad Persib. Sebab, Persib tetap dianggap tim baik meski lima pemain andalan absen karena akumulasi kartu.
"Persib adalah tim yang punya kesatuan yang baik. Persib yang saya lihat, bukan individunya. Yang jadi fokus kami adalah bagaimana bisa bermain lebih baik dan memenangkan pertandingan, khususnya di leg pertama di kandang sendiri," pungkasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mitra Kukar Akui Tak Terbebani Saat Hadapi Persib di Semifinal
Bola Indonesia 2 Oktober 2015, 13:21
-
Prediksi Mitra Kukar vs Persib Bandung 4 oktober 2015
Bola Indonesia 2 Oktober 2015, 08:00
-
Mitra Kukar Yakin Mampu Sulitkan Persib Bandung
Bola Indonesia 1 Oktober 2015, 11:26
-
Umuh Percaya Persib Mampu ke Final Piala Presiden
Bola Indonesia 30 September 2015, 20:39
-
Hasil Drawing Semifinal Piala Presiden 2015
Bola Indonesia 29 September 2015, 16:01
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:11
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Malaysia Open 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:03
-
Kabar Baik MU! Bruno Fernandes dan Mason Mount Fix Comeback Lawan Burnley
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:41
-
Telan Dua Hasil Imbang Beruntun, Matheus Cunha Minta MU Lekas Move On
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:24
-
Kritik Manajemen MU, Ruben Amorim Terancam Dipecat?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 09:59
-
Daftar Pemain Voli Putri Gresik Phonska Plus Pupuk Indonesia di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:57
-
Panduan Lengkap Skrining BPJS Kesehatan 2026: Begini Caranya!
News 5 Januari 2026, 09:11
-
Daftar Pemain Voli Putra Jakarta Garuda Jaya di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:08
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43


























KOMENTAR