
Menurut penanggung jawab timnas Indonesia, Bernhard Limbong, penentuan lokasi pelaksanaan TC masih akan dibahas dalam rapat usai libur Natal.
"Lokasi memang belum diputuskan. Tunggu saja setelah libur usai," jelasnya.
Ditambahkan Limbong, ada beberapa aspek yang menjadi perhatian PSSI dalam menentukan lokasi pemusatan latihan. Di antaranya, pendanaan dan fasilitas pendukung yang tersedia.
"Di antaranya masalah pendanaan, fasilitas pendukung seperti lapangan berlatih, lingkungan sekitar, serta mes untuk para pemain. Tentunya, kita usahakan pemain bisa nyaman dan fokus dalam berlatih supaya mendapatkan hasil yang maksimal," katanya.
Sebelumnya beredar tiga alternatif tempat yang berpeluang menjadi lokasi pelaksanaan TC, yakni Medan, Jakarta dan Ternate Maluku Utara. (ant/esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Limbong Berharap Kebijaksanaan Persipura Dan Klub ISL
Tim Nasional 24 Desember 2012, 21:45
-
Samsul Arif Berharap Dapat Perkuat Timnas
Tim Nasional 24 Desember 2012, 21:15
-
Penetapan Lokasi TC Timnas Tunggu Usai Libur Natal
Bola Indonesia 24 Desember 2012, 20:30
-
KPSI Siapkan Sanksi Untuk Pemain ISL Yang Perkuat Timnas
Bola Indonesia 24 Desember 2012, 19:45
-
Jadi Pelatih Timnas, Rahmad Darmawan Tunggu Konflik Usai
Tim Nasional 21 Desember 2012, 21:16
LATEST UPDATE
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR