Bola.net - - Saddil Ramdani tak bisa bermain saat Persela Lamongan berhadapan dengan Bhayangkara FC (BFC). Menurut pelatih Persela, Aji Santoso, absennya Saddil mempengaruhi performa timnya di laga tersebut.
Pemain sayap berusia 18 tahun tersebut memang terpaksa absen membela Persela pada pekan ke-32 kompetisi Liga 1. Sebab, Saddil harus mengikuti pemusatan latihan timnas U-19 Indonesia di Lembang untuk menghadapi babak Kualifikasi Piala Asia U-19.
Tanpa Saddil, Persela pun tak bisa meraih kemenangan melawan BFC. Bermain di Stadion Patriot, Bekasi, Jumat malam, tim asal Lamongan itu kalah dengan skor, 3-1.
"Kami memang sedikit berbeda agresifitasnya dengan tidak adanya sadil ramdani," ujar Aji usai pertandingan
"Kemarin waktu kemarin kami menang lawan Persib ada Saddil, sekarang tanpa Saddil tekanan-tekanan dari sayap memang tidak seperti ketika Saddil ada," sambungnya.
Akan tetapi Aji menegaskan absennya Saddil demi membela timnas U-19 bukan masalah baginya. Dia ikut senang anak asuhnya itu dipanggil memperkuat skuat Merah Putih.
"Saya tetap apresiasi anak asuh saya yang dipanggil memperkuat timnas Indonesia," tandas Aji.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Diminati Sejumlah Klub, Aji Santoso Prioritaskan Persela
Bola Indonesia 28 Oktober 2017, 20:29
-
Spaso Ungkap Makna Selebrasinya Usai Jebol Gawang Persela
Bola Indonesia 28 Oktober 2017, 10:28
-
McMenemy Kecewa Meski BFC Kalahkan Persela
Bola Indonesia 28 Oktober 2017, 08:40
-
Performa Persela Terpengaruh Absennya Saddil Ramdani
Bola Indonesia 28 Oktober 2017, 08:38
-
Meski Kalah, Aji Anggap Laga Lawan Bhayangkara FC Menarik
Bola Indonesia 28 Oktober 2017, 03:51
LATEST UPDATE
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR