- Persebaya Surabaya akan mengantisipasi kemungkinan absennya bomber asal Brasil, David da Silva ketika bersua PSBI Blitar, Minggu mendatang. Mengingat mantan penyerang Bhayangkara FC tersebut mengalami masalah pada punggung.
David da Silva sudah dua kali tidak mengikuti latihan Persebaya karena sakit pada punggungnya. Masalah menimpa pemain 28 tahun tersebut ketika menjalani fitness, tapi latihan itu di luar program latihan yang diberikan pelatih.
”Tapi itu gak masalah, banyak pemain yang siap seandainya gak [bisa main], walaupun kita butuh David,” kata Asisten Pelatih Persebaya, Bejo Sugiantoro usai latihan, Kamis (30/08).
Apalagi David memang diproyeksikan untuk menghadapi PS Tira pada pekan ke-21 Go-Jek Liga 1 bersama Bukalapak, 11 September 2018 mendatang. Tanpa sedikit pun menganggap remeh PSBI Blitar.
”Kalau memang terdekat dia tidak bisa main, kita harus terima yang penting Liga1-nya siap, tujuannya kan di tanggal 11 [September],” mantan pelatih Persik Kediri ini menambahkan.
”Kalau saya sih seperti itu, karena rangkaiannya tanggal 11, kalau tanggal 11 semua pemain tidak siap, kita juga masalah,” tegasnya.
David da Silva sendiri merupakan salah satu bomber andalan Persebaya, mengingat David adalah penyumbang gol terbanyak Green Force di Liga 1. Ia sudah mencetak 11 gol dari 14 kali penampilannya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persebaya Antisipasi Absennya David da Silva
Bola Indonesia 30 Agustus 2018, 14:12
-
Djanur Diyakini Cepat Klop dengan Karakter Persebaya
Bola Indonesia 30 Agustus 2018, 11:36
-
Bomber Persebaya Absen Latihan Karena Sakit
Bola Indonesia 30 Agustus 2018, 00:55
-
Bersua PSBI, Persebaya Ogah Kecewakan Bonek
Bola Indonesia 29 Agustus 2018, 20:39
-
Persebaya Diharapkan Tampil Lepas Lawan PSBI
Bola Indonesia 29 Agustus 2018, 17:45
LATEST UPDATE
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR