Bola.net - - Persebaya Surabaya akan mendapat tambahan amunisi pada turnamen Piala Presiden 2018. Sebab manajemen mengkonfirmasi bakal ada satu pemain yang akan merapat dan langsung bergabung dalam latihan Bajul Ijo, Sabtu (20/1) pagi.
Pemain yang dimaksud berstatus sebagai pemain lokal. Namun pihak manajemen belum mau membocorkan lebih detail identitas sang pemain. Sepertinya manajemen sengaja menyembunyikan untuk memberi kejutan kepada suporter.
"Yang jelas besok (Sabtu) ada satu nama yang akan datang baru," ungkap Manajer Persebaya, Chairul Basalamah atau Abud kepada sejumlah awak media.
Tetapi kata Abud, pemain yang bakal didatangkan adalah pemain yang belum pernah dikaitkan dengan Persebaya. Bahkan tidak pernah disinggung sedikit pun dalam pemberitaan.
"Besok dilihat, pastinya benar-benar baru, tapi gak pernah jadi bahasan teman-teman sekali pun," tegas Abud.
Sementara terkait Robertino Pugliara, manajer asal Surabaya ini tak menampik. Namun ia belum memberikan kepastian apakah eks Persib Bandung itu akan langsung dikontrak atau harus menjalani trial lebih dulu di Persebaya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rachmat Irianto Tak Terkendala di Timnas
Tim Nasional 20 Januari 2018, 21:49
-
Perseru Siap Mental Hadapi Tekanan Suporter Persebaya
Bola Indonesia 20 Januari 2018, 19:12
-
Jelang Lawan Persebaya, Perseru Fokus Benahi Fisik
Bola Indonesia 20 Januari 2018, 17:52
-
Persebaya Langsung Berbenah Usai Ditahan PS TNI
Bola Indonesia 20 Januari 2018, 06:22
-
Persebaya Bakal Kedatangan Satu Pemain Baru
Bola Indonesia 20 Januari 2018, 04:38
LATEST UPDATE
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
-
Tiket Persib vs Persija Sold Out, GBLA Bakal Dipenuhi Bobotoh
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 22:33
-
Skuad Lengkap Real Madrid untuk Piala Super Spanyol 2026: Tanpa Kylian Mbappe
Liga Spanyol 6 Januari 2026, 22:04
-
CPNS 2026: Syarat Pendaftaran dan Waspada Hoaks yang Mengintai
News 6 Januari 2026, 21:54
-
Stiker Presiden di WhatsApp, Bisa Dipidana? Ini Penjelasan Menteri Hukum
News 6 Januari 2026, 21:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR