
Nama penggawa Timnas senior Indonesia yang akan dikabarkan segera merapat adalah Hasim Kipuw. Hasim. Kipuw merupakan salah satu gerbong yang diboyong manager-coach Rahmad Darmawan dari mantan klubnya, Arema.
Selain Kipuw, nama mantan pemain Arema lainnya adalah Dedi Kusnandar. Direktur Olahraga Persebaya, Dhimam Abror mengatakan, kontrak untuk para pemain senior akan segera direalisasikan. "Secepatnya. Kami upayakan dalam waktu dekat," kata Abror singkat.
Kipuw nampaknya menjadi satu-satunya pemain senior yang akan memperkuat Persebaya musim depan. Sebab, dua pemain lainnya, yaitu Samsul Arif dan Fachrudin Wahyudi Arianto sudah menentukan klub pilihannya masing-masing.
Samsul memilih untuk menjadi bagian dari Arema. Kepastian ini sekaligus menepis kabar yang menyebut bahwa eks pemain Persela ini diminati Persebaya, Persepam Madura United, Sriwijaya FC dan Semen Padang.
Sedangkan Fachrudin nampaknya akan bertahan di Madura bersama Laskar Sape Kerap. Keputusan mantan pemain PSS Sleman bertahan di Pulau Garam tak lepas dari rasa nyaman serta perlakuan dari suporter dan manajemen
Satu nama yang kini diharapkan bisa mendarat di Persebaya adalah Zulham Zamrun. Sayangnya, kans Persebaya untuk mendatangkan Zulham juga tak kalah ribet. Sebab pihak Mitra Kukar tak akan begitu saja melepas pemain andalannya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persija Jakarta Pertahankan Model Jersey Musim Lalu
Bola Indonesia 28 November 2013, 19:25
-
Malang dan Kediri Tuan Rumah Piala Gubernur Jatim
Bola Indonesia 28 November 2013, 18:48
-
Piala Gubernur Jatim Diikuti 8 Tim
Bola Indonesia 28 November 2013, 17:20
-
Selangkah Lagi Eduard Tjong Latih Persela
Bola Indonesia 28 November 2013, 15:44
-
Mundari Karya Ingin Kondisi Fisik Pemain Persisam Terjaga
Bola Indonesia 28 November 2013, 14:18
LATEST UPDATE
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR