Bola.net - Peluang Persebaya Surabaya untuk menambah pemain asing jelang bergulirnya kompetisi Liga 1 2019, dinilai sangat tipis. Menyusul belum rampungnya proses naturalisasi bek kelahiran Brasil, Otavio Dutra.
Ditambah lagi, proses pendataran pemain akan segera ditutup. Menurut laman resmi FIFA, Transfer Matching System (TMS) untuk Liga 1 bakal berakhir pada 9 Mei 2019 mendatang.
"Kelihatannya tipis untuk dilakukan karena Dutra belum selesai," kata pelatih Persebaya, Djadjang Nurdjaman ketika dihubungi Bola.net, Senin (06/05).
"Karena kita mau nambah setelah Dutra selesai, setelah Dutra resmi menjadi pemain lokal. Artinya semakin pesimistis lah," sambungnya.
Otavio Dutra tengah berupaya untuk menjadi Warga Negara Indonesia (WNI). Tetapi, berkas mantan pemain Persipura Jayapura tersebut masih tertahan di Sekretariat Negara.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters
Wait and See
Setelah hampir pasti menghentikan perburuan pemain asing, mantan arsitek Persib Bandung itu belum memutuskan apakah akan kembali menambah pemain asing di bursa transfer periode kedua.
Djanur -sapaan akrabnya- akan menyesuaikan dengan kebutuhan, dan melihat perkembangan naturalisasi Dutra. Dan segala kemungkinan tetap bisa terjadi.
"Wait and see, lihat perkembangan, Dutranya seperti apa, kebutuhannya seperti apa," tegas juru taktik asal Majalengka tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persebaya Pesimistis Bisa Menambah Pemain Asing Lagi
Bola Indonesia 6 Mei 2019, 21:29
-
Bek Persebaya Memprediksi Liga 1 2019 Bakal Lebih Kompetitif
Bola Indonesia 6 Mei 2019, 19:20
-
Surat Pengajuan Naturalisasi Otavio Dutra Sudah di Setneg
Bola Indonesia 6 Mei 2019, 17:39
-
Status Otavio Dutra Belum Jelas, Djanur Bimbang
Bola Indonesia 27 April 2019, 20:14
-
Bek Persebaya Tak Sabar Segera Menjadi WNI
Bola Indonesia 26 April 2019, 19:57
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55























KOMENTAR