Kamis (1/9) siang ini, Dimas Galih resmi diperkenalkan sebagai pemain Persegres. Ditemani agennya, Gabriel Budi, Dimas menandatangani kontrak jangka pendek di hadapan manajer Persegres, Bagoes Cahyo Yuwono. "Dimas Galih Pratama sudah resmi kami rekrut," ucap Bagoes.
Persegres memang kehilangan banyak pemain. Tak terkecuali penjaga gawang. Rabu (31/8) kemarin, Persegres sudah mendepak penjaga gawang asal Malang, Sandi Firmansyah. Jauh sebelum itu, Persegres harus rela kehilangan Satria Tama yang bergabung dengan Timnas U-19.
Meski sudah diperkenalkan sebagai pemain Persegres, Dimas Galih tak akan turun sebagai starter dalam pertandingan lawan Perseru Serui, Senin (5/9) mendatang. "Kemungkinan besar dia akan turun menghadapi Persela saat Persegres menjadi tuan rumah pada 9 September 2016 nanti," sebut Bagoes.( (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Beban Berat Dimas Galih di Persegres Gresik United
Bola Indonesia 1 September 2016, 15:18
-
Persegres Gresik United Rekrut Eks Kiper Persebaya
Bola Indonesia 1 September 2016, 14:50
-
Cuci Gudang, Persegres Sisakan 16 Pemain
Bola Indonesia 31 Agustus 2016, 22:29
-
Jaya Hartono dan Banur Kandidat Pelatih Persegres
Bola Indonesia 31 Agustus 2016, 06:16
-
Persegres Berburu Pelatih Baru
Bola Indonesia 30 Agustus 2016, 16:40
LATEST UPDATE
-
Burnley vs Man Utd: Misteri Menit 61, Mengapa Bruno Fernandes Ditarik Keluar?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:44
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR