Bola.net - - Pelatih Persela Lamongan, Herry Kiswanto, tidak ingin membanding-bandingkan hasil yang diraih timnya dengan Arema FC di Liga 1 sejauh ini. Mereka tetap harus waspada meski Cristian Gonzales masih dalam kondisi labil.
Arema FC baru saja meraih hasil buruk pada dua laga terakhirnya. Setelah kalah dari PSM Makassar, Arema FC ditahan imbang oleh Madura United di kandangnya sendiri pada pekan lalu.
Kondisi itu, berbanding terbalik dari dua laga terakhir Persela. Usai membekuk Persija Jakarta di Surajaya, Samsul Arif dan kawan-kawan mampu mencuri satu poin dari lawatan sulit ke markas Perseru Serui.
"Saya tidak mau membanding-bandingkan, itu lagi terpuruk, pokoknya kita harus siaga terus, kita di kandang, kita harus bisa meraih poin," ungkap Herkis, sapaan akrab Herry Kiswanto.
Mantan arsitek PSS Sleman itu justru menilai Arema FC adalah tim yang tidak mudah ditaklukkan. Tim yang bermarkas di Stadion Kanjuruhan, Malang tersebut merupakan tim langganan juara dan penghuni papan atas.
"Tentu ini tim langganan papan atas, langganan juara, perlu disikapi dengan cermat oleh kita supaya para pemain bisa tampil maksimal," imbuh Herkis.
Menghadapi tim besutan Aji Santoso, Laskar Joko Tingkir harus menganggap pertandingan yang akan digelar di Stadion Surajaya, Minggu (21/5) sebagai laga final. Herkis ingin semua pemain harus konsentrasi, bermain penuh semangat dan berjuang keras.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fahmi Al-Ayyubi Incar Gawang Kurnia Meiga
Bola Indonesia 20 Mei 2017, 23:40
-
Aji Santoso Hadapi Laga Sarat Emosi di Lamongan
Bola Indonesia 20 Mei 2017, 22:39 -
Rafli Ingin Hentikan Tren Negatif Arema FC
Bola Indonesia 20 Mei 2017, 20:22
-
Persela Ogah Remehkan Arema FC
Bola Indonesia 20 Mei 2017, 20:16
-
Persela Bukan Lawan yang Mudah Bagi Arema FC
Bola Indonesia 20 Mei 2017, 19:13
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58



















KOMENTAR