Bola.net - - Persela Lamongan terus memberi kesempatan bermain kepada Jose Coelho agar cepat beradaptasi. Marquee player asal Portugal itu memang sempat melempem di awal debutnya bersama Persela di pentas Liga 1.
Menurut Asisten Pelatih Persela, Ragil Sudirman, dalam beberapa penampilan ia sudah tampil memuaskan. Hal ini membuat tim pelatih akan memberikan kesempatan kepadanya agar bermain sejak awal babak pertama.
"Jose makin lama makin membaik, awalnya kita coba babak kedua, akhirnya kita coba mulai babak pertama. Apalagi pertandingan malam, jadi cuaca tidak terlalu berpengaruh," ungkap Ragil.
Selain diberikan kesempatan bermain lebih banyak, mantan gelandang serang Benfica tersebut diberikan motivasi dan saran oleh tim pelatih. Ia diharapkan agar bermain lebih ngotot, disiplin dan punya kemauan yang besar.
"Yang jelas dari pelatih sudah diberi saran, pelatih kepala juga ngasih motivasi kepada dia yakni harus bermain ngotot, harus disiplin dan punya kemauan," tambahnya.
Ditambahkan oleh Ragil, Jose Coelho memang lebih lambat dalam penyesuian dengan cuaca di Indonesia. Berbeda dengan pemain asing lain seperti Kosuke Yamazaki Uchida yang cepat nyetel dengan tim.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persela Terus Beri Kesempatan untuk Jose Coelho
Bola Indonesia 8 Juni 2017, 22:57
-
Persela Kantongi Komposisi dan Formasi Terbaik
Bola Indonesia 8 Juni 2017, 21:40
-
Samsul Arif Sebut Persaingan di Liga 1 Kompetitif
Bola Indonesia 8 Juni 2017, 21:28
-
Persela Tak Khawatir Tanpa Saddil dan Nur Hardianto
Bola Indonesia 8 Juni 2017, 01:43
-
Persela Tak Ingin Peforma Pemain Menurun
Bola Indonesia 7 Juni 2017, 20:37
LATEST UPDATE
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
-
Loh? MU Putuskan Tidak Beli Gelandang di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


















KOMENTAR