Bola.net - - Persela Lamongan menilai Persija Jakarta akan tampil ngotot saat bertamu ke Stadion Surajaya, Lamongan. Sebab, Macan Kemayoran baru saja mengalami kekalahan di kandang dan membidik kebangkitan.
"Persija kemarin sempat kalah di kandang kan, yang jelas tim kalau habis kalah biasanya tampil ngotot," ungkap Asisten Pelatih Persela, Ragil Sudirman kepada Bola.net, Senin (08/5).
Ragil pun meminta anak asuhnya untuk mewaspadai hal itu, mereka harus konsentrasi dan tidak boleh lengah selama 90 menit. Meskipun sebenarnya Persela juga akan tampil tidak kalah ngotot karena baru saja kalah di Tenggarong melawan Mitra Kukar.
"Yang jelas kita sama-sama ngotot, karena kita sama-sama kalahnya. Tetapi anak-anak harus waspada selama 90 menit," imbuh Ragil.
Ragil menilai Persija juga memiliki pemain depan yang bagus. Ia menilai para penyerang Persija wajib dikawal ketat oleh lini belakang Laskar Joko Tingkir agar tidak leluasa melakukan serangan dan mengancam gawang.
"Kita mengingatkan pemain belakang kita agar tetap konsentrasi dan tidak boleh memberikan kesempatan kepada pemain Persija untuk melakukan shooting," tegasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Choirul Huda Ajak Rekannya Bangkit
Bola Indonesia 8 Mei 2017, 21:15 -
Persela Wajib Waspadai Kebangkitan Persija
Bola Indonesia 8 Mei 2017, 16:58 -
Persela Tanpa Persiapan Khusus Hadapi Persija
Bola Indonesia 8 Mei 2017, 14:21 -
Persela Masih Cari Komposisi Starter Terbaik
Bola Indonesia 7 Mei 2017, 01:03 -
Persela Lamongan Benahi Mental Pemain
Bola Indonesia 6 Mei 2017, 22:28
LATEST UPDATE
-
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03 -
Jadwal Serie A Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:36 -
Incaran Harbolnas 10.10: Kenali Ciri Khas 6 Merek Batik Pria Premium Ini
News 3 Oktober 2025, 16:33 -
Jadwal La Liga Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:16 -
Cek Jadwal dan Live Streaming LaLiga 2025/26 Minggu Ini: di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:10 -
Prediksi Napoli vs Genoa 5 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:06 -
Saksikan dan Nonton LaLiga 2025/26 Sevilla vs Barcelona, Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:02
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR