Hal ini disampaikan oleh pelatih Persisam, Sartono Anwar. Menurutnya, penggawa Persisam harus memiliki motivasi lebih bila ingin mengikuti jejak Mitra Kukar mencuri poin di Stadion Pendidikan Wamena, kandang Persiwa.
"Persiwa baru saja kalah oleh Mitra Kukar, tentu bakal menjadi pekerjaan yang berat bagi anak-anak karena sudah pasti Persiwa tidak mau mengulang kegagalan kehilangan poin untuk kedua kalinya," urai Sartono seperti dilansir Antara.
Dikatakan mantan pelatih Persibo ini, pihaknya memang lebih mengincar poin di kandang Persiwa daripada saat lawan Persipura di Jayapura. Apalagi ditambahkannya, misi balas dendam atas hasil pertemuan pertama diharapkan menambah motivasi para pemain untuk mencuri poin di Wamena.
"Satu-satunya tim yang bisa mengalahkan kami pada laga kandang musim ini hanya Persiwa, dan kami berharap motivasi anak-anak bisa bangkit ketika mereka bertanding di Persiwa," tandas Sartono. (ant/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bola Indonesia 14 Juni 2013, 20:00

-
Review ISL: Arema Gagal Taklukkan Persegres
Bola Indonesia 14 Juni 2013, 17:45
-
Barito Target Bawa Pulang Poin dari Kandang Persiram
Bola Indonesia 14 Juni 2013, 11:42
-
Bendol Syukuri Poin Penuh di Kandang Persepam MU
Bola Indonesia 14 Juni 2013, 10:33
-
Dikabarkan Bakal Diakuisisi City, Arema Cronous Membantah
Bola Indonesia 14 Juni 2013, 09:24
LATEST UPDATE
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 06:16
-
Rapor Pemain Juventus Saat Gilas Sassuolo: Penebusan Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:37
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40


























KOMENTAR