Bola.net - -
Pelatih PS TNI, Ivan Kolev memuji Persela Lamongan sebagai tim yang bagus. Sebab menurutnya, tim berjuluk Laskar Joko Tingkir itu mampu mengalahkan tim sekelas Arema FC dengan mudah.
Pada pekan ketujuh kompetisi Liga 1 akhir pekan lalu, Persela menjamu Arema di Lamongan, Jawa Timur. Meski kurang diunggulkan, namun ternyata mereka bisa membantai Kurnia Meiga dan kawan-kawan dengan skor telak, 4-0.
Pada pekan ke delapan nanti, giliran PS TNI yang akan berhadapan dengan Persela. Laga tersebut akan digelar di Stadion Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor, pada 27 Mei 2017.
Kemenangan yang didapat atas Arema itu membuat Kolev mengakui Persela sebagai tim yang berkualitas. Namun, pelatih asal Bulgaria ini menegaskan timnya juga punya pemain-pemain yang bagus.
"Lawan kita itu tim bagus. Ini sepakbola, kita tentu akan mempersiapkan tim, kita pasang pemain yang siap, bagus dan berkualitas," ujar Kolev.
Persiapan PS TNI untuk menghadapi Persela sendiri terganggu dengan absennya lima pemain. Namun, Kolev menegaskan hal itu bukanlah masalah besar.
"Pemain yang absen tentu penting untuk tim kita, tetapi kita bisa buat apa. Kita harus siapkan pemain yang bagus yang ada saat ini," tutupnya.
Baca Juga:
- Persela Tak Boleh Santai Hadapi PS TNI
- Bawa Madura Bekuk PS TNI, Ini Kata Greg Nwokolo
- Kalahkan PS TNI, Gomes Puji Penggawa Madura United
- Manahati Minta Semua Pihak Lihat Video Rekaman
- PSSI Jatuhkan Dua Sanksi Untuk Manahati Lestusen
- Madura United Tak Mau Terbuai Sejarah
- Ditekuk PS TNI, Pelatih PSM Kecam Wasit
- Kolev Prediksi Laga PS TNI Akan Semakin Berat
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PS TNI Akui Persela Punya Kualitas Bagus
Bola Indonesia 25 Mei 2017, 21:05 -
Persela Kurangi Porsi Latihan di Bulan Ramadan
Bola Indonesia 25 Mei 2017, 02:14
-
Arti Penting Gol Fahmi Al-Ayyubi ke Gawang Arema FC
Bola Indonesia 24 Mei 2017, 19:54
-
Pemain Muda Persela Semakin Matang
Bola Indonesia 24 Mei 2017, 02:51
-
Persela Tak Boleh Santai Hadapi PS TNI
Bola Indonesia 23 Mei 2017, 22:45
LATEST UPDATE
-
Beda Arah Harga Emas 19 November 2025: Antam Stabil, Pegadaian Terkoreksi
News 19 November 2025, 12:01
-
Debut Sempurna Kiper Manchester United di Timnas Belgia
Liga Inggris 19 November 2025, 11:59
-
Bukan Diusir AC Milan, Malick Thiaw Bongkar Alasan Sebenarnya Cabut ke Newcastle
Liga Italia 19 November 2025, 11:46
-
Cinta Mati! Antony Tolak Raksasa Eropa Ini demi Gabung Real Betis
Liga Inggris 19 November 2025, 11:45
-
Manchester United Siap Jegal Liverpool untuk Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 19 November 2025, 11:30
-
OJK Rilis Aturan Baru: Rekening Tanpa Transaksi 1.800 Hari Otomatis Dormant
News 19 November 2025, 11:21
-
Berubah Pikiran, Joshua Zirkzee Bakal Bertahan di Manchester United?
Liga Inggris 19 November 2025, 10:51
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55























KOMENTAR