Sesuai rencana, Menpora Imam Nahrawi dan pihak PSSI dijadwalkan tampil di sebuah acara yang membahas sepakbola Indonesia yang disiarkan salah satu televisi swasta Indonesia. Namun kembali agenda pertemuan kedua pihak tersebut batal terwujud.
Dalam acara tersebut, hanya Menpora Imam Nahrawi saja yang menampakkan batang hidungnya. Sementara pihak PSSI, yang disebutkan akan diwakili salah satu Exco PSSI, tiba-tiba membatalkan kehadirannya hanya beberapa jam sebelum acara dimulai dengan alasan yang belum jelas.
Tanpa pihak dari PSSI, hadir pula dalam acara tersebut dua perwakilan klub, yakni dari Semen Padang yang diwakili Dirut PT Kabau Sirah Semen Padang, Daconi dan Pusamania Borneo FC yang diwakili manajer Pusamania Borneo, Aidil FItri.
Untuk diketahui sebelumnya, kegagalan pertemuan antara Menpora dan PSSI ini adalah kesekian kalinya dalam beberapa hari terakhir.
Yang terakhir, Ketua Umum PSSI, La Nyalla Mahmud Mattalitti dan beberapa petinggi PSSI juga gagal bertemu dengan Menpora pada Selasa (05/5) sore kemarin. Pertemuan itu awalnya untuk menyerahkan surat yang dikirimkan FIFA terkait deadline penyelesaian kisruh sepakbola Indonesia. (bola/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cueki Surat FIFA, Inilah Alasan Menpora
Bola Indonesia 6 Mei 2015, 22:08
-
Menpora Tegaskan Tim Transisi Bebas Dosa Masa Lalu
Bola Indonesia 6 Mei 2015, 21:52
-
PSSI Tolak Dipertemukan Dengan Menpora
Bola Indonesia 6 Mei 2015, 21:43
-
Tunda Pengumuman Tim Transisi, Menpora Tunggu Masukan Jokowi
Bola Indonesia 6 Mei 2015, 21:04
-
Bola Indonesia 6 Mei 2015, 20:59

LATEST UPDATE
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Drama Final Liga Padel 2025: Tertinggal 0-3, ACDP Comeback Epik 4-3!
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 09:42
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR