
Menurut Sekjen Jakmania, Richard Ahmad Supriyanto, jika memang keputusan tersebut adalah yang terbaik, pihaknya siap menerimanya.
"Kalau hasilnya seperti ini, kami siap. Itu sebuah risiko, apapun yang terjadi kami harus sanggupi. Dua musim lalu 2009-2010 Persija bertanding tanpa suporter," kata Richard usai menghadiri rapat koordinasi dengan jajaran kepolisian di Polda Metro Jaya.
Pengurus The Jak sendiri usai tragedi ini langsung menggelar evaluasi internal. Dan memutuskan bahwa pengurus siap bekerjasama dengan kepolisian jika nantinya diketahui pelaku dari pengeroyokan tersebut memang merupakan anggota dari The Jak. Data yang dimiliki, lanjut Richard, akan diberikan kepada kepolisian.
Richard menegaskan, jika anggotanya terbukti terlibat, akan diberikan sanksi tegas. "Sanksi pencabutan KTA dan sanksi pelarangan masuk pertandingan," tegas dia. (mdk/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sekjen The Jak: Kami Siap Bila Laga Digelar Tanpa Penonton
Bola Indonesia 29 Mei 2012, 22:11 -
Jakmania Bantah Lakukan Sweeping Bobotoh
Bola Indonesia 29 Mei 2012, 16:45 -
Maman Abdulrahman Prihatin Dengan Kerusuhan Suporter
Bola Indonesia 29 Mei 2012, 16:25 -
Kapolri Janji Usut Tuntas Kasus Tewasnya Tiga Suporter
Bola Indonesia 29 Mei 2012, 15:45 -
Dani Maulana, Korban Pengeroyokan Berusia 17 Tahun
Bola Indonesia 29 Mei 2012, 13:55
LATEST UPDATE
-
MU vs Sunderland: Ruben Amorim Berharap Tuah 2 Pemain Setan Merah Ini
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 18:32 -
Diikuti 8 Tim, Saksikan Keseruan Final Four Livoli Divisi Utama 2025 Eksklusif di MOJI
Voli 4 Oktober 2025, 17:07 -
Liverpool Harus Perbaiki Performa Tandang untuk Bisa Bersaing di Semua Kompetisi
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:52 -
Real Madrid Temukan Duet Emas Baru: Mbappe dan Guler
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 16:43 -
Duel Panas Chelsea vs Liverpool di Stamford Bridge, Ujian Berat untuk The Reds
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:19 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Indonesia 2025 di Vidio, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Jadwal Lengkap MotoGP Mandalika 2025, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Jangan Lupa Dukung Rider Jagoanmu!
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR