
Pemain asli Solo kini berhasil melewati dua pemain belakang Mitra Kukar dan melesakkan bola datar ke gawang Rivki Mokodompit.
Selang 15 menit kemudian gantian Mitra Kukar yang mencetak gol. Blunder kiper Johan Prasetyo membuat bola liar disambar dengan mudah oleh Roy O'Donovan. Gol tersebut membuat kedudukan imbang 1-1 hingga wasit Supardi asal Sukoharjo mengakhiri babak pertama.
Pada babak kedua menit awal kiper Johan Prasetyo kembali membuat blunder. Bola yang sebenarnya tidak berbahaya, justru membuat pemain belakang Persis dan kiper salah mengantisipasi. Bola liar berhasil dimanfaatkan Diego menjadi gol.
Tampil buruk, pelatih Persis Solo, Aris Budi Sulistyo mengganti kiper dengan Dian Rompi. Tak hanya kiper, sejumlah pemain cadangan juga dimasukkan. Hasilnya beberapa kali penyerang Persis Solo tinggal berhadapan dengan kiper Mitra Kukar, namun tak juga terjadi gol. Ainudin, pemain nomor punggung 9 ini tercatat 2 kali tendangannya bisa diblok Rivki.
Asyik menyerang Persis dikejutkan dengan gol Fajar Handika dan membuat kedudukan menjadi 1-3. Pada menit-menit akhir babak kedua, gelandang mungil Andrid Wibowo berhasil mengecoh pemain belakang Mitra Kukar dan melesakkan bola ke gawang Rivki Mokodompit. Jual beli serangan sempat terjadi di babak kedua. Namun hingga menit ke 90, kedudukan tak berubah. Mitra Kukar berhasil menang tipis atas Persis Solo 2-3.
"Ada beberapa pemain tengah kami yang cidera, Anggo Julian dan Abdi Gusti, sehingga serangan Persis tidak maksimal. Kami masih membutuhkan satu striker jadi, untuk melengkapi skuad Persis yang akan tampil di Divisi Utama nanti," pungkas Direktur Teknik dan Olahraga PT Persis Solo, Totok Supriyanto.
Susunan pemain
Persis Solo: Johan Prasetyo (PG), Hendry AP, Gusrifen R, Rohmad Sabani, Qoiron Sandy, Andrid Wibowo, Dedi Cahyo P, Anggo Julian/Ainudin, Rosyid Abdul/Agung W, Andika, Feryanto/Andika
Mitra Kukar: Rivki Mokodompit (PG), Zulkifli Syukur, Jorge Gotor Blas, Dedy Gusmawan, Anindito Wahyu, Hendra Ridwan, Cristobal Marquez, Septian DM, Defri Riski/R Afandi, Diego Michiels, Roy O'Donovan. (ars/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sempat Tertinggal, Mitra Kukar Permalukan Persis Solo 2-3 di Manahan
Bola Indonesia 30 Maret 2015, 18:26
-
Jumlah Passing Laga FC Setara Tim ISL
Bola Indonesia 28 Maret 2015, 20:32
-
Modal Divisi Utama, Pro Duta Incar Juara di Pangdam Cup
Bola Indonesia 20 Maret 2015, 22:59
-
Hanafing Sepakat Laga FC Main di Malang
Bola Indonesia 18 Maret 2015, 14:24
-
Laga FC Bakal Jajal Gresik United
Bola Indonesia 16 Maret 2015, 17:17
LATEST UPDATE
-
Enzo Maresca Dikabarkan Ingin Latih MU, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 3 Januari 2026, 19:03
-
Ealah! Kobbie Mainoo Ternyata Tidak Berencana Tinggalkan Manchester United
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:52
-
Ruben Amorim Faktor Ini Bisa Buat MU Ketar-ketir di Kandang Leeds United!
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:43
-
Prediksi Lazio vs Napoli 4 Januari 2026
Liga Italia 3 Januari 2026, 18:30
-
Terungkap, MU Tutup Pintu 'Balikan' dengan James Garner
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:21
-
Manchester United Percepat Proses Transfer Carlos Baleba?
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:06
-
Prediksi Aston Villa vs Nottingham Forest 3 Januari 2026
Liga Inggris 3 Januari 2026, 17:54
-
Prediksi BRI Super League: Malut United vs PSBS Biak 4 Januari 2026
Bola Indonesia 3 Januari 2026, 17:45
-
Prediksi Wolves vs West Ham 3 Januari 2026
Liga Inggris 3 Januari 2026, 17:15
-
Daftar Pembalap Indonesia yang Berlaga di Idemitsu Moto4 Asia Cup 2026
Otomotif 3 Januari 2026, 17:01
-
Jadwal Lengkap Idemitsu Moto4 Asia Cup 2026
Otomotif 3 Januari 2026, 17:01
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43
























KOMENTAR