Dalam pertandingan semifinal kedua turnamen Piala Gubernur Kalimantan Timur (Kaltil), Kamis (10/3) malam, Ibnu harus menyaksikan pasukannya dibantai PBFC dengan tiga gol tanpa balas. Eloknya, dua gol lawan terjadi di awal laga dan berlangsung kurang dari lima menit.
Arpani membuka keunggulan PBFC di menit kelima. Pada menit kedelapan, giliran Edison Tavares yang mengoyak gawang Surabaya United. "Pemain tidak siap. Karena perubahan sikapnya berbeda dari lawan Sriwijaya ke Borneo," jelas Ibnu kepada Bola.net, Kamis malam.
Mengenai kekalahan 6-7 dalam adu penalti lawan Sriwijaya FC, Ibnu tak banyak membuka suara. "Sebab selain teknik dan mental, juga ada faktor dewi fortuna yang memiliki pengaruh besar di adu penalti," tutup Ibnu. [initial]
Baca Ini Juga:
- PBFC ke Final, Surabaya United Hancur Lebur
- Hamka Hamzah Sebut Format Semifinal Piala Gubernur Kaltim Lucu
- Ini Rahasia MU Digdaya Dalam Adu Penalti
- MU Tak Pilih Lawan di Final Piala Gubernur Kaltim
- Pelatih MU Tak Bisa Prediksi Lawan di Final Piala Gubernur Kaltim
- Gomes de Oliveira Puji Kekuatan Mental Penggawa MU
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Surabaya United Tak Siap Saat Dipermak PBFC
Bola Indonesia 10 Maret 2016, 23:42
-
PBFC ke Final, Surabaya United Hancur Lebur
Bola Indonesia 10 Maret 2016, 21:53
-
Surabaya United Antisipasi Terjadinya Penalti
Bola Indonesia 10 Maret 2016, 11:52
-
Surabaya United Ubah Komposisi di Semifinal
Bola Indonesia 9 Maret 2016, 12:34
-
Surabaya United Kirim Psywar ke PBFC dan SFC
Bola Indonesia 9 Maret 2016, 11:20
LATEST UPDATE
-
Pengakuan Jujur Jonathan David: Luka Gagal Panenka dan Hangatnya Pelukan Juventus
Liga Italia 7 Januari 2026, 08:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 06:16
-
Rapor Pemain Juventus Saat Gilas Sassuolo: Penebusan Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:37
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40



















KOMENTAR