
Bola.net - Mantan asisten pelatih Persebaya Surabaya, Esteban Horacio Busto melalui kuasa hukumnya, Nicolas Johan Kilikili berencana melakukan somasi kepada manajemen Persebaya Surabaya.
Rencana tersebut berangkat dari pemutusan hubungan kerja yang diduga dilakukan secara sepihak oleh manajemen Persebaya Surabaya kepada pelatih asal Argentina tersebut.
Esteban melalui kuasa hukumnya juga menuntut hak-hak yang katanya belum diberikan oleh manajemen Persebaya. Seiring dengan pemecatan dirinya bersama dengan Angel Alfredo beberapa waktu lalu.
Dikonfimasi terkait rencana somasi yang akan dilayangkan oleh pihak Esteban Busto. Manajer Persebaya, Chandra Wahyudi mengaku tidak tahu-menahu perkara tersebut.
Bahkan ada atau tidaknya surat somasi yang rencananya dilayangkan oleh kuasa hukum Esteban Busto, beberapa kali manajer asal Bojonegoro tersebut memberikan jawaban yang sama dengan pertanyaan lainnya.
"Nggak tahu saya," kata Chandra Wahyudi ketika dihubungi Bola.net.
Pria yang pernah menjabat sebagai Direktur Pesebaya ini justru meminta agar tuduhan-tuduhan yang dibeberkan oleh pihak Esteban Busto ditanyakan kepada yang bersangkutan dan kuasa hukumnya.
"Tanyakan dia aja, saya tidak tahu rencana itu," tegas Chandra.
Video Menarik
Video time out tentang Barcelona dikabarkan akan melepas Ousmane Dembele dan 4 pesepakbola terkuat di Eropa.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Alasan Keamanan, Kick Off Persebaya Kontra Persija Dimajukan
Bola Indonesia 1 November 2018, 20:54
-
Tak Dapat Kelonggaran, Persebaya Lepas Irfan Jaya ke Timnas
Bola Indonesia 1 November 2018, 20:19
-
Antisipasi Kelelahan, Persebaya Latihan dengan Intentitas Rendah
Bola Indonesia 1 November 2018, 19:55
-
Manajer Persebaya : Pemutusan Kontrak Esteban Sudah Sesuai Kesepakatan
Bola Indonesia 1 November 2018, 18:42
-
Tanggapan Manajemen Persebaya Soal Rencana Somasi Esteban Busto
Bola Indonesia 1 November 2018, 07:17
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55



















KOMENTAR