Hal tersebut, ditegaskan Kepala Resort Kota Besar (Kapoltabes) Kombes Setija Juni, melalui Kepala Bagian Operasi (Kabagops) AKBP Raydian Kokrosono.
"Pengamanan pelaksanaan KLB PSSI, kami lakukan atas dasar surat tanda terima dari Mabes Polri tertanggal 14 April. Kami siapkan sebanyak 1200 personil yakni 450 personil dari Polrestabes dan 700 personil BKO Polda Jawa Timur untuk memback-up," ungkap AKBP Raydian Kokrosono.
"Jumlah personil yang diturunkan kemungkinan bisa bertambah. Kami juga akan dibantu oleh 1 SSK pasukan dari TNI untuk amankan obyek vital," imbuhnya.
Guna mengantisipasi gangguan, pihaknya juga bakal menurunkan kendaraan taktis, serta pasukan anti huru-hara. Hal tersebut, mengingat kegiatan akan dibuka dan dihadiri Wakil Presiden RI, Jusuf Kalla.
"Pengamanan akan kita bagi dalam tiga ring. Ring pertama mengamankan di dalam hotel berkoordinasi dengan petugas dan sistem keamanan hotel, ring dua di halaman dan terakhir ring tiga di jalan. Apalagi ada tamu VIP Wakil Presiden. Tentu pengamanan akan dilakukan secara ketat saat beliau hadir," pungkasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Voters KLB PSSI Harus Membuktikan Keabsahan Surat Mandat
Bola Indonesia 17 April 2015, 23:55
-
Resort Kota Besar Akomodir Rencana Unjuk Rasa Bonek 1927 di KLB PSSI
Bola Indonesia 17 April 2015, 23:50
-
Lebih dari 100 Jurnalis Liput KLB PSSI
Bola Indonesia 17 April 2015, 23:44
-
Turunkan Kendaraan Taktis, 1200 Personil Amankan KLB PSSI di Surabaya
Bola Indonesia 17 April 2015, 23:00
-
Inilah Agenda KLB PSSI Secara Umum
Bola Indonesia 17 April 2015, 22:16
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR