
Bola.net - Asisten pelatih Persebaya Surabaya, Wolfgang Pikal mengaku sudah mempunyai gambaran komposisi starter untuk menghadapi Kalteng Putra pada pekan ke-18 Shopee Liga 1 2019 yang disiarkan Indosiar.
Namun, gambaran skuat yang akan diturunkan melawan Laskar Isen Mulang masih belum final. Sebab, dia masih menunggu kedatangan pemain yang membela Timnas Indonesia senior.
”Kita sudah punya gambaran, kita harus tunggu pertandingan timnas senior selesai,” ungkap Wolfgang Pikal, Selasa (10/9).
”Mudah-mudahan enggak ada cedera, dan kita lihat siapa yang siap dari pemain Persebaya yang main di timnas,” sambungnya.
Persebaya akan menghadapi Kalteng Putra, Jumat (13/9) mendatang. Pertandingan akan berlangsung di Stadion Tuah Pahoe, Palangkaraya.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters
Tunggu Bala Bantuan
Sementara, para pemain Persebaya yang membela timnas Indonesia kemungkinan baru bergabung dengan tim setelah pertandingan melawan Thailand pada kualifikasi Piala Dunia 2022.
Namun, rencananya hanya satu pemain yang akan langsung menyusul tim ke Palangkaraya. Sedangkan yang lainnya kemungkinan masih ke Surabaya terlebih dahulu.
”Informasi terakhir ada yang mungkin langsung ke Palangkaraya satu dan mungkin tiga ke Surabaya dulu, tapi belum pasti,” tegas Pikal.
(Bola.net/Mustopa El Abdy)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cara Unik Persebaya Jaga Kedisiplinan Pemain
Bola Indonesia 10 September 2019, 23:58
-
Bursa Transfer Segera Ditutup, Persebaya Belum Tambah Pemain Lagi
Bola Indonesia 10 September 2019, 21:41
-
Wolfgang Pikal Sudah Punya Gambaran Starter Lawan Kalteng Putra
Bola Indonesia 10 September 2019, 21:38
-
Persebaya Turunkan Intensitas Latihan
Bola Indonesia 10 September 2019, 19:50
-
Satu Pemain Seleksi Tinggalkan Persebaya
Bola Indonesia 10 September 2019, 19:47
LATEST UPDATE
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR