Yannick sudah tiba di Surabaya sejak, Selasa (6/5) kemarin. Ia juga hadir dalam sesi berlatih sore hari. Namun pada latihan pertamanya, pemain kelahiran 29 Maret 1983 ini belum mampu menunjukkan penampilan terbaik.
"Saya baru datang di Surabaya, jadi masih lelah," kilah pemain kelahiran Perancis yang berpaspor Kongo ini. Selama mengikuti seleksi di Persebaya, Yannick berusaha untuk menunjukkan penampilan terbaik sehingga memukau manager-coach Rahmad Darmawan.
"Saya akan berusaha maksimal. Saya berharap bisa bergabung dengan tim ini. Saya dengar Persebaya adalah tim besar," pungkasnya.
Yannick termasuk pemain yang doyan berpetualang. Ia pernah membela klub-klub di Benua Eropa. Sebut saja Grenoble Foot (Perancis), KSK Beveren (Belgia), De Graafschap (Belanda), Eintracht Trier 05 (Jerman) dan Stockport Country (Inggris).
Terakhir ia membela ASA Targu Mures, klub Divisi II Liga Rumania. Yannick juga memperkuat Timnas Kongo Periode 2007-2012. Ia mencatatkan 20 caps dengan torehan sembilan gol. Menurut transfermarkt, nilai kontrak Yannick sebesar 100 ribu pounds atau sekitar Rp 1,6 miliar. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Semen Padang Akan Tambah Pemain Baru
Bola Indonesia 7 Mei 2014, 21:00
-
Pusam Waspadai Kebangkitan Persiba Balikpapan
Bola Indonesia 7 Mei 2014, 20:48
-
Bola Indonesia 7 Mei 2014, 17:08

-
Tanpa Bustomi dan Gonzales, Arema Tetap Optimistis
Bola Indonesia 7 Mei 2014, 17:04
-
Gresik United Akui Arema Lebih Superior
Bola Indonesia 7 Mei 2014, 13:50
LATEST UPDATE
-
AC Milan Cari Bek Baru, Nathan Ake Jadi Peluang atau Sekadar Mimpi?
Liga Italia 6 Januari 2026, 15:28
-
Prediksi West Ham vs Nottingham Forest 7 Januari 2026
Liga Inggris 6 Januari 2026, 15:19
-
Luapan Emosi Gonzalo Garcia Usai Cetak Hattrick di Laga Madrid vs Betis
Liga Spanyol 6 Januari 2026, 14:57
-
Prediksi Pisa vs Como 6 Januari 2026
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:43
-
Sebut Wasit Mafia, Fabio Capello Buru-buru Beri Klarifikasi Penting
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40

























KOMENTAR