Kun Aguero turut menyumbangkan satu gol ketika menekuk The Toffees dengan skor 3-1, dan menyudahi dua kekalahan beruntun ketika melawan Aston Villa (EPL) dan Bayern Munich (UCL).
Mantan penyerang Atletico Madrid itu yakin timnya sudah berada di jalur yang tepat untuk mendapatkan sejumlah trofi di musim 2013-14. Aguero menegaskan bahwa The Citizens selalu lapar kemenangan.
"City selalu berusaha memberikan kemampuan terbaik ketika berlaga, baik itu di ajang Premier League, kompetisi domestik dan Liga Champions," ujar menantu Diego Maradona kepada Sky Sports.
"Kami ingin terus menang, menang dan menang, demi memuaskan segala ekspektasi dari suporter dan para petinggi klub," tandasnya. (sky/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Aguero Optimis City Bisa Menangi Apa Saja
Liga Inggris 6 Oktober 2013, 22:10
-
Tak Berbahasa Inggris, Fernandinho Akui Kesulitan di City
Liga Inggris 6 Oktober 2013, 19:05
-
United dan City Bersaing Dapatkan Defender Genk
Liga Inggris 6 Oktober 2013, 18:47
-
United Masih Permasalahkan Kekalahan Dari City
Liga Inggris 6 Oktober 2013, 11:51
-
Martinez: Wasit Buat Kami Kalah
Liga Inggris 6 Oktober 2013, 09:00
LATEST UPDATE
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
-
Loh? MU Putuskan Tidak Beli Gelandang di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR