Belakangan ini, nama Balotelli memang dikait-kaitkan dengan klub-klub Premier League, termasuk Arsenal. Kebetulan, The Gunners sendiri sejak musim lalu memang mencari penyerang baru untuk menemani Olivier Giroud.
Namun, kabar tentang Balotelli dan Arsenal ini langsung direspon negatif oleh Smith. Mantan penyerang The Gunners pada awal tahun 90an tersebut mengatakan bahwa mantan klubnya itu lebih baik mendatangkan Mario dari Kroasia ketimbang Mario dari Italia.
"Menurut saya, Balotelli bukan tipe pemain yang diidamkan oleh Arsene Wenger. Dia adalah sosok yang kerap menjadi headline (di media) dan selalu saja ada yang terjadi padanya di luar lapangan. Jika sedang dalam kondisi terbaiknya, dia memang seorang pemain yang hebat. Namun bagi saya, dia tak memiliki cukup kriteria yang diinginkan Wenger. Saya tak melihatnya bakal bermain di Arsenal," bebernya pada talkSPORT.
"Wenger akan membeli penyerang baru pada musim panas ini, semoga saja penyerang yang bagus. Ada beberapa pemain bagus di luar sana untuk saat ini. Lihat saja pemain seperti Mandzukic. Namun Balotelli? saya kira tidak begitu," tegasnya. [initial]
Sudah Baca?
- Ramsey Pemain Terbaik Arsenal Musim 2013-14
- Cazorla Akui MLS Punya Daya Tarik Tersendiri
- Arsenal Bisa Dapatkan Winger Muda PSG Gratis
- Tetap di Premier League, Bendtner Gabung Tim Promosi?
- Cazorla Ingin Fabregas Kembali ke Arsenal
- Ballack Anggap Kualitas Ozil Menurun di Arsenal
- Wenger Perpanjang Kontrak, Henry Lega
- AC Milan Akui Tawaran Arsenal Untuk Balotelli
- Henry Tak Kaget Banyak Klub Kejar Fabregas
- Henry: Fabregas Adalah Pemain Yang Kuat
- Aurier Pastikan Perkuat Arsenal Musim Depan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Alan Smith: Pilih Mandzukic Ketimbang Balotelli, Arsenal!
Liga Inggris 4 Juni 2014, 19:01
-
Ramsey Pemain Terbaik Arsenal Musim 2013-14
Liga Inggris 4 Juni 2014, 18:42
-
Cazorla Akui MLS Punya Daya Tarik Tersendiri
Piala Dunia 4 Juni 2014, 15:33
-
Arsenal Bisa Dapatkan Winger Muda PSG Gratis
Liga Champions 4 Juni 2014, 11:50
-
Tetap di Premier League, Bendtner Gabung Tim Promosi?
Liga Inggris 4 Juni 2014, 10:59
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR