Bola.net - - Arsenal dikabarkan ingin mendatangkan Jesse Lingard dari Manchester United. Sebagai imbalannya, MU pun ingin mendapatkan Mesut Ozil dari Arsenal.
Negosiasi kontrak baru LIngard di Old Trafford masih menemui jalan buntu. Belum ada kesepakatan antara kedua pihak.
Seperti dikutip dari The Mirror, Arsenal siap menampung Lingard jika memang ingin meninggalkan MU. Arsene Wenger dikatakan siap memberikan gaji dua kali lipat di Arsenal pada pemain produk akademi MU tersebut, yaitu senilai 120 ribu pounds per pekan.
Jika Lingard gabung Arsenal, maka MU akan balas melakukan manuver pada Ozil. Seperti yang diketahui, negosiasi kontrak baru pemain asal Jerman tersebut di Arsenal juga sedang tersendat.
Kontrak Ozil di Emirates Stadium saat ini tinggal menyisakan 18 bulan lagi. Pemain yang pernah menjadi anak asuh Jose Mourinho di Real Madrid mungkin saja akan gabung dengan mantan bosnya pada bursa transfer mendatang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Pertandingan Manchester United vs Tottenham: Skor 1-0
Liga Inggris 11 Desember 2016, 23:12
-
MU Akan Ajukan Tawaran 40 Juta Euro pada Embolo
Liga Inggris 11 Desember 2016, 22:23
-
Trofi Liga Europa Jadi Incaran MU
Liga Eropa UEFA 11 Desember 2016, 19:03
-
Carrick: Belum Saatnya MU Menyerah Mengejar Trofi
Liga Inggris 11 Desember 2016, 18:55
-
Young Optimis MU Segera Raih Hasil Positif
Liga Inggris 11 Desember 2016, 18:35
LATEST UPDATE
-
3 Pekerjaan Rumah Mendesak Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025
Tim Nasional 19 November 2025, 17:47
-
Siaran Langsung BRI Super League: Persib vs Dewa United, Tayang di Vidio
Bola Indonesia 19 November 2025, 17:01
-
Pengakuan Emosional Maldini: Sulit Bicara Soal AC Milan, Tapi Hati Tetap Merah Hitam
Liga Italia 19 November 2025, 17:00
-
Simak BRI Super League 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Bola Indonesia 19 November 2025, 16:57
-
Diam dalam Sunyi, MU Ternyata Rajin Pantau Pemain Timnas Jerman Ini
Liga Inggris 19 November 2025, 16:44
-
Dino Zoff Soroti Sepak Bola Italia: Serie A Terlalu Lambat dan Banyak Drama!
Piala Dunia 19 November 2025, 16:31
-
Puja-puji Matheus Cunha untuk Rekrutan Anyar MU Ini: Enak Banget Main Ama Dia!
Liga Inggris 19 November 2025, 16:29
-
Bakal Cabut dari MU, Jadon Sancho Bakal Lanjutkan Karir Jauh dari Inggris
Liga Inggris 19 November 2025, 16:21
-
Duh, MU Tidak Bisa Angkut Joao Gomes di Januari 2026?
Liga Inggris 19 November 2025, 16:11
-
CEO Cloudflare Ungkap Penyebab X dan ChatGPT Lumpuh: Bukan Serangan Siber
News 19 November 2025, 16:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55


























KOMENTAR