Tottenham menghadapi persaingan yang keras dari Arsenal, Newcastle, dan Chelsea dalam perebutan jatah Liga Champions. Mantan pemain Lens tersebut ingin meninggalkan Spurs jika mereka gagal ke Liga Champions musim depan. Ia juga menyatakan bahwa keputusannya bisa berubah jika ada perubahan sikap klub.
"Benar bahwa semua pemain ingin bermain di kompetisi tersebut. Beberapa bulan yang lalu saya pernah mengatakan tidak ingin bermain di Liga Europa karena kompetisi tersebut tidak berguna," ujar Assou-Ekotto.
"Saya memiliki kesepakatan yang sejati dengan ketua klub. Dia adalah orang yang selalu menepati kata-katanya sehingga saya berharap segalanya akan mudah jika ada klub besar yang datang."
"Semuanya mungkin terjadi. Ketika saya bertemu dengan ketua pada bulan Januari lalu, dia mengatakan kepada saya bahwa jika ada klub yang lebih besar dari Tottenham ingin menarik saya maka dia takkan menentang kepergian saya."
"Jika ada perubahan di Tottenham seperti dana yang lebih banyak maka mungkin saja saya akan tinggal namun jika tidak maka saya akan mencoba untuk pindah seperti yang telah saya lakukan saat meninggalkan Lens." [initial]
LIGA INGGRIS - Redknapp: Skuad Spurs Perlu Diperkuat
LIGA INGGRIS - Kaboul: Jangan Sampai Fulham Curi Poin Spurs (fra/Rev)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Adebayor: Spurs Sangat Layak Finis Empat Besar
Liga Inggris 9 Mei 2012, 14:14
-
Assou-Ekotto: Saya Hengkang Jika Spurs Gagal Berkembang
Liga Inggris 9 Mei 2012, 01:00
-
Kaboul: Jangan Sampai Fulham Curi Poin Spurs
Liga Inggris 8 Mei 2012, 23:30
-
Vertonghen: Spurs Fantastis dan Favorit Saya
Liga Inggris 8 Mei 2012, 21:00
-
Redknapp: Skuad Spurs Perlu Diperkuat
Liga Inggris 8 Mei 2012, 01:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR