Kemenangan empat gol tanpa balas Tottenham jelas memperdalam luka Aston Villa yang baru saja dihajar Chelsea dengan skor telak 8-0. Aktor utama dalam laga dini hari tadi tentu saja adalah Bale yang sukses memborong tiga dari empat gol The Lilywhites.
Atas kehebatan aksinya tersebut, pelatih Villas-Boas pun memberikan sanjungan terhadap winger kidal asal Wales tersebut.
"Dia berada di puncak bersama pemain terbaik lainnya," jawab AVB saat ditanya soal pemain lain yang lebih baik dari pada Bale. "Ia menunjukkan skill dan talenta yang luar biasa, saya pikir dia selalu berkembang setiap hari - seperti para pemain muda pada umumnya - dan dia telah membantu tim ini. Ia adalah salah satu dari aset terbesar kami."
Selain itu, pelatih asal Portugal ini juga menerangkan bahwa permainan tim yang baik juga berperan penting dalam klub. Pasalnya, permainan apik tim akan membuat setiap individu bisa bermain lebih baik lagi. (sl/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
AVB Tak Sanggup Taksir Harga Gareth Bale
Liga Inggris 27 Desember 2012, 10:00
-
Liga Inggris 27 Desember 2012, 06:03

-
Bale Senang Dengan Hat-Trick Pertamanya
Liga Inggris 27 Desember 2012, 05:47
-
Tottenham Perpanjang Kontrak Friedel
Liga Inggris 26 Desember 2012, 20:34
-
Sneijder Semakin Dekat ke Tottenham
Liga Inggris 25 Desember 2012, 23:12
LATEST UPDATE
-
Pengakuan Jujur Jonathan David: Luka Gagal Panenka dan Hangatnya Pelukan Juventus
Liga Italia 7 Januari 2026, 08:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 06:16
-
Rapor Pemain Juventus Saat Gilas Sassuolo: Penebusan Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:37
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR