Chelsea sendiri akan menjamu Spurs di Stamford Bridge dalam lanjutan Premier League. Ini akan menjadi sangat seru mengingat dua tim punya sejarah rivalitas yang panas.
Bagi The Blues, laga ini menjadi penting demi mengakhiri musim dengan baik setelah bencana musim ini. Sementara bagi Spurs, laga ini wajib untuk dimenangkan bila ingin asa juara tetap tumbuh.
"Saya berada di bangku cadangan saat di Tottenham dan juga di Arsenal dan saya sudah melihat atmosfernya. Atmosfer keduanya sangat bagus," ungkapnya.
"Kami tahu apa artinya laga ini bagi fans kami dan juga klub. Kami mengharapkan atmosfer yang bagus dan dukungan yang sangat kuat dari para fans, seperti yang biasa mereka lakukan," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Musuh Terberat Terry adalah Pemain Arsenal
Liga Inggris 2 Mei 2016, 22:39
-
Hazard: Lihat yang Telah Saya Berikan pada Chelsea
Liga Inggris 2 Mei 2016, 20:48
-
Schmeichel Berharap Chelsea Jegal Tottenham
Liga Inggris 2 Mei 2016, 18:42
-
Pelatih Chelsea: Leicester Layak Atas Semua Pujian
Liga Inggris 2 Mei 2016, 12:32
-
Eden Hazard Ingin Musim Buruk di Chelsea Dilupakan
Liga Inggris 2 Mei 2016, 11:11
LATEST UPDATE
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR