Eks Arsenal sudah mengatakan pada tim Catalan bahwa ia akan mempertimbangkan tawaran yang masuk dari klub lain, meski prioritas utamanya sekarang adalah kembali ke Premier League.
Untuk saat ini, baru ada tawaran konkrit dari AS Roma, yang dianggap terlalu murah, dan Barcelona pun masih menantikan manuver dari West Ham. The Hammers sudah sempat menghubungi klub, namun hingga kini masih belum mengajukan tawaran secara resmi.
Vermaelen sendiri lebih senang pindah ke West Ham, meski klub juga punya opsi lain untuk memperkuat lini belakang mereka, dengan tidak mengambil resiko mendatangkan pemain berusia 30 tahun - yang juga rawan cedera.
West Ham sendiri punya hubungan baik dengan Barcelona, terkait transfer Alex Song sebelumnya, dan klub Catalan disebut tengah meminta 12 juta euro untuk sang bek. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barca Ingin Datangkan Lucas Digne
Liga Spanyol 12 Juli 2016, 23:29
-
Barcelona Resmi Umumkan Transfer Samuel Umtiti
Liga Spanyol 12 Juli 2016, 19:57
-
Manchester City Hubungi Agen Claudio Bravo
Liga Inggris 12 Juli 2016, 15:20
-
Menotti: Messi Akan Batalkan Pensiun
Liga Spanyol 12 Juli 2016, 15:11
-
Chelsea Siap Telikung Arda Turan Dari Arsenal
Liga Inggris 12 Juli 2016, 12:52
LATEST UPDATE
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR