
Bola.net - Dean Henderson menjadi salah satu nama yang paling disorot dalam lawatan Manchester United ke kandang Sheffield United, Jumat (18/12/2020) dini hari WIB.
Manchester United memang sukses memenangi laga ini dengan skor 3-2. Namun, penampilan Henderson yang merupakan kiper kedua Setan Merah bisa dibilang jauh di bawah standar.
Dalam laga ini, Ole Gunnar Solskjaer mempercayakan posisi penjaga gawang kepada Dean Henderson yang notabene musim lalu dipinjamkan ke Sheffield United.
Sayangnya, kepercayaan ini tak dijaga dengan baik oleh Henderson. Kiper 23 tahun itu melakukan blunder yang berujung gol pembuka tuan rumah ketika laga baru berjalan lima menit.
Netizen penggemar Manchester United di media sosial Twitter pun ramai-ramai menghujat performa Henderson. Berikut beberapa di antaranya.
Kekesalan fans MU
Bapuk banget henderson
— Primitive Runaway (@dontcry_runaway) December 17, 2020
Lho, jadi masih mikir dia kiper lawan?
Selalu menyusahkan diri sendiri, si dean kayanya juga nganggep SU msh klub yg dia bela
— Septian Dharma Kuncoro (@TeweLeweT) December 17, 2020
Satu lagi yang berpikir demikian
Dean masih merasa pemain Sheffield kayaknya
— JASA TUGAS HUKUM (@himalayaaa__) December 17, 2020
Jadi salah siapa?
Henderson Maguire and Lindelof after that calamity goal in the first five minutes....#SHUMUN pic.twitter.com/sM9SnmYzQj
— TGK (@TGK24020678) December 17, 2020
Satu foto yang bisa gambarkan reaksi fans MU
Man U fans when Dean Henderson has created a goal for Sheffield inside 10 minutes #SHUMUN pic.twitter.com/FssjbtRjw3
— Michael Woods (@Michael270901) December 17, 2020
Sumber Twitter
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tidak Ada Alasan Lagi, Solskjaer Harus Persembahkan Trofi Juara untuk MU Musim Ini
Liga Inggris 18 Desember 2020, 21:00
-
Rencana Baru Juventus: Tumbalkan Dua Pemain untuk Paul Pogba
Liga Inggris 18 Desember 2020, 20:40
-
Manchester United vs Leeds United: Setan Merah Unggul Sejarah
Liga Inggris 18 Desember 2020, 20:31
-
Meski Bikin Blunder, Nemanja Matic Apresiasi Performa Dean Henderson
Liga Inggris 18 Desember 2020, 20:20
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR