Bola.net - Arsenal akan bertandang ke Turf Moor untuk menghadapi Burnley pada pekan ke 27 Premier League 2020/21, Sabtu (6/3/2021). The Gunners didukung rekor bagus di kandang Burnley.
Termasuk musim ini, Burnley baru tujuh musim berkompetisi di Premier League. Yang pertama adalah pada musim 2009/10.
Sepanjang sejarah partisipasi mereka di Premier League, Arsenal telah enam kali main tandang melawan Burnley. Dalam enam laga tandang itu, Arsenal tak sekalipun menelan kekalahan.
Musim Lalu
Dalam laga tandangnya melawan Burnley di Premier League musim lalu, Arsenal hanya mampu bermain imbang. Laga di Turf Moor itu berkesudahan 0-0.
Dengan hasil itu, berarti Arsenal belum pernah kalah dalam laga-laga tandangnya melawan Burnley di Premier League.
Arsenal menang empat kali dan imbang dua kali. Arsenal juga mencetak total tujuh gol dan hanya kebobolan total dua gol dalam enam laga tandang itu.
Catatan Tandang Arsenal Melawan Burnley di Premier League
- 2019/20 Burnley 0-0 Arsenal
- 2018/19 Burnley 1-3 Arsenal
- 2017/18 Burnley 0-1 Arsenal
- 2016/17 Burnley 0-1 Arsenal
- 2014/15 Burnley 0-1 Arsenal
- 2009/10 Burnley 1-1 Arsenal.
Rekor bagus itu bakal menjadi salah satu modal The Gunners untuk menghadapi Burnley nanti.
Sumber: Premier League, Transfermarkt
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Prediksi Burnley vs Arsenal 6 Maret 2021
- Data dan Fakta Premier League: Burnley vs Arsenal
- Jadwal dan Link Live Streaming Burnley vs Arsenal di Mola TV
- Burnley vs Arsenal: Menolak Di-double The Clarets
- Foto-foto Selfie Margarida Corceiro, Aktris dan Model Remaja Kekasih Joao Felix
- Cewek Bertato ini Adalah Kekasih Striker Brasil yang Main di Korea Selatan
- Antonela, Kehadirannya Selalu Membuat Messi Tersenyum Hangat
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
5 Pelajaran Laga Burnley vs Arsenal: Apa itu Handball, Wahai Wasit?
Liga Inggris 6 Maret 2021, 22:32 -
Sudah Boleh Sebut Arsenal Tim Medioker?
Bolatainment 6 Maret 2021, 21:52 -
Man of the Match Burnley vs Arsenal: Pierre-Emerick Aubameyang
Liga Inggris 6 Maret 2021, 21:42 -
Hasil Pertandingan Burnley vs Arsenal: Skor 1-1
Liga Inggris 6 Maret 2021, 21:22
LATEST UPDATE
-
Amorim Tegaskan Formasi Tiga Bek Bukan Biang Kerok Hasil Buruk Manchester United
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 06:30 -
Diterpa Kritik Tajam, Amorim Pilih Bertahan dan Pasrahkan Nasibnya ke Dewan MU
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:59 -
Usai Rabiot, AC Milan Incar Eks Juventus Lainnya untuk Reuni dengan Allegri
Liga Italia 4 Oktober 2025, 05:32 -
Bayern Coba Goda Jurrien Timber, Begini Respon Arsenal
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:06 -
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR