Tim asuhan Arsene Wenger sering dituding tidak punya kedekatan antar pemain dalam beberapa tahun belakangan, karena mereka tidak punya figur yang bisa menjadi pemimpin di dalam tim.
Namun Cazorla menegaskan bahwa tim London Utara saat ini sama sekali tidak punya masalah komunikasi.
"Ada banyak orang sering berpikir bahwa hanya pemain senior yang bicara di ruang ganti, ketika ada sesuatu yang tidak berjalan dengan benar," tutur Cazorla menurut Evening Standard.
"Namun ada juga pemain muda yang sudah bermain di laga besar, atau tim top lainnya, dan mereka juga angkat bicara."
"Begitulah bagaimana seharusnya kondisi di ruang ganti. Kami semua sama pentingnya dan pandangan tiap orang harus dihargai." [initial]
(eve/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cazorla: Pemain Muda Tak Takut Angkat Bicara di Arsenal
Liga Inggris 13 Oktober 2016, 14:30
-
Cazorla Tekankan Pentingnya Jaga Kebugaran di Arsenal
Liga Inggris 13 Oktober 2016, 11:20
-
Cazorla Ungkap Perannya Sebagai Senior di Arsenal
Liga Inggris 13 Oktober 2016, 10:50
-
Liga Inggris 11 Oktober 2016, 14:17

-
Cazorla: Wenger Masih Akan Latih Arsenal Musim Depan
Liga Inggris 8 Oktober 2016, 02:38
LATEST UPDATE
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR