Sosok berusia 26 tahun menjadi salah satu figur penting di jantung pertahanan United, dan ia sempat menjadi kapten kala Wayne Rooney dan Michael Carrick absen musim ini.
Dan pemain Inggris lantas memenangkan persaingan dengan David de Gea dan Daley Blind untuk mendapatkan penghargaan ini.
"Ini adalah sebuah kehormatan yang luar biasa, menerimanya dari sesama pemain. Ada banyak nama besar di daftar pemenang, jadi saya senang menjadi bagian di dalamnya," tutur Smalling menurut Goal International.
"Saya senang bahwa saya dan Blind sudah bermain konsisten bersama dan saling belajar. Kami amat solid ketika bertahan. Kapten adalah satu kehormatan tersendiri dan hebat bahwa manajer menunjukkan keyakinan pada saya. Saya senang usai Michael Carrick dan Wayne Rooney, saya mendapat kesempatan."
"Saya senang memenangkan penghargaan malam ini, namun saya ingin kami memenangkan trofi di Wembley dalam beberapa pekan mendatang." [initial]
Baca Juga:
- Wow, Leicester Ingin Tukar Kasper Schmeichel Dengan Messi!
- Cazorla: Ada Sesuatu yang Harus Berubah di Arsenal
- Eden Hazard Ingin Musim Buruk di Chelsea Dilupakan
- Terry pada Chelsea: Saya Belum Habis
- Van Gaal: MU Bisa Ada di Posisi Leicester Sekarang
- Sturridge Main 90 Menit, Ini Kata Jurgen Klopp
- Shearer: Aksi Rooney Sudah Mirip Scholes
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Depay Tepis Rumor Hengkang dari MU Lewat Instagram
Liga Inggris 3 Mei 2016, 22:58
-
MU Yakin Raih Piala FA dan Lolos Liga Champions
Liga Inggris 3 Mei 2016, 22:57
-
Bukan MU atau Chelsea, Ini Dia Klub Terdepan Dapatkan Kante
Liga Inggris 3 Mei 2016, 22:06
-
Martial Menangkan Gol Terbaik MU Musim Ini
Liga Inggris 3 Mei 2016, 21:10
-
Inilah Tekanan Martial di Manchester United
Liga Inggris 3 Mei 2016, 20:55
LATEST UPDATE
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
-
Xavi Latih Manchester United? Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:30
-
Prediksi Newcastle vs Bournemouth 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:11
-
Akhirnya! Arsenal Sepakati Kontrak Baru Bukayo Saka
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:02
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR