Bola.net - - Pelatih Chelsea, Antonio Conte kembali mengatakan bahwa pihak kompetisi harus menemukan solusi atas padatnya jadwal yang dihadapi tim-tim Premier League selama periode sibuk.
Baru-baru ini, West Brom mengeluhkan tumpukan jadwal yang harus mereka jalan selama Natal dan Tahun Baru. Sebelumnya, keluhan yang sama sudah diungkapkan oleh Conte dan juga pelatih Manchester City, Josep Guardiola.
Dan jelang pertemuan Chelsea melawan Arsenal, dalam konferensi pers Conte disinggung mengenai keluhan dari pihak West Brom atas jadwal mereka.
"Saya tak suka mengeluh! Bila anda ingat empat kali, saya memprotes jadwal untuk pertandingan melawan City dan Liverpool. Saya pikir ini penting karena ini sebuah masalah," ujarnya.
"Ketika ada masalah anda harus menghadapinya dan mengatasi ini dengan jujur. Saya ulangi, anda harus memberi kesempatan yang sama untuk semua klub, bukan hanya Chelsea, Arsenal atau City. Seseorang harus berpikir dan tak menutup mata. Cara ini tak tepat," sambungnya.
Dan ketika ditanya apakah jawaban untuk masalah ini? Conte melanjutkan komentarnya.
"Masalahnya selalu sama. Setiap pelatih mengeluh tentang jadwal dan itu bukan istirahat yang tepat bagi para pemain dan mereka beresiko cedera bila terus seperti ini," tambahnya.
"Saya pikir bahwa kami harus melindungi para pemain dan melindungi produk ini. Kami tak bisa mendorong, mendorong dan terus mendorong. Bila anda terus melakukannya, ini akan sangat sulit untuk berhenti. Kita harus positif dan menemukan solusi yang tepat," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Courtois Berharap Chelsea Bisa Perpendek Jarak Dengan City
Liga Inggris 3 Januari 2018, 22:53 -
Ini Yang Dianggap Jadi Keuntungan Arsenal Saat Lawan Chelsea
Liga Inggris 3 Januari 2018, 21:59 -
Lelah Jingkrak-jingkrak, Conte Akan Beralih ke Yoga
Liga Inggris 3 Januari 2018, 19:36 -
Conte Tuntut Solusi Atas Jadwal Mengerikan Premier League
Liga Inggris 3 Januari 2018, 15:25 -
Kalahkan De Bruyne dan Lukaku, Eden Hazard Pemain Terbaik Belgia 2017
Piala Dunia 3 Januari 2018, 14:47
LATEST UPDATE
-
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03 -
Jadwal Serie A Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:36 -
Incaran Harbolnas 10.10: Kenali Ciri Khas 6 Merek Batik Pria Premium Ini
News 3 Oktober 2025, 16:33 -
Jadwal La Liga Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:16
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR