Bagaimanakah peluang tim asuhan Harry Redknapp pada pertemuan kali ini. Sama-sama bermasalah dengan inkonsistensi, akan tuan rumah atau tim tamu yang mampu bangkit terlebih dahulu?
Berikut data dan fakta kedua tim. (gl/dzi)
Data dan Fakta

- QPR memiliki tiga pemain yang pernah memenangi Liga Champions. Jose Bosingwa, Julio Cesar dan Park Ji-Sung.
- Poin yang dimiliki QPR merupakan poin paling sedikit yang diraih sebuah tim hingga paruh musim sejak Derby Country pada 2007.
- Begitu pula poin Liverpool. 25 poin adalah pencapaian terendah klub setelah 19 pertandingan sejak kemenangan dihargai tiga poin.
- Luis Suarez mencetak 39% gol Liverpool musim ini.
- Steven Gerrard telah memainkan 141% dari jumlah menit bermain di liga yang ia catat musim lalu.
- Musim lalu adalah pertemuan pertama kedua tim sejak 1996.
- Pertemuan terakhir kedua tim berakhir untuk kemenangan QPR.
- QPR menjadi tim yang paling banyak kebobolan melalui proses tendangan pojok.
- Liverpool telah sembilan kali kalah dalam 16 pertemuan terakhir saat bermain di London.
- Musim ini Liverpool mencatat 158 shoot off target. Terbanyak dibanding tim lain.
Head to Head

- 21 Maret 2012 QPR 3 - Liverpool 2 (EPL)
- 10 Desember 2012 Liverpool 1 - QPR 0 (EPL)
Lima Laga Terakhir QPR

- 26 Des 2012 QPR 1 - West Bromwich Albion 2 (EPL)
- 22 Des 2012 Newcastle 1 - QPR 0 (EPL)
- 15 Des 2012 QPR 2 - Fulham 1 (EPL)
- 08 Des 2012 Wigan Athletic 2 - QPR 2 (EPL)
- 01 Des 2012 QPR 1 - Aston Villa 1 (EPL)
Lima Laga Terakhir Liverpool

- 26 Des 2012 Stoke 3 - Liverpool 1 (EPL)
- 22 Des 2012 Liverpool 4 - Fulham 0 (EPL)
- 15 Des 2012 Liverpool 1 - Aston Villa 3 (EPL)
- 09 Des 2012 West Ham 2 - Liverpool 3 (EPL)
- 06 Des 2012 Udinese 0 - Liverpool 1 (EL)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rodgers Tak Dampingi Liverpool di Markas QPR
Liga Inggris 30 Desember 2012, 21:33
-
Data dan Fakta EPL Matchday 20: QPR vs Liverpool
Liga Inggris 30 Desember 2012, 15:30
-
Benitez Anggap Cahill Pemain Kunci Chelsea
Liga Inggris 30 Desember 2012, 15:15
-
Preview: QPR vs Liverpool, Demi Asa Bertahan
Liga Inggris 30 Desember 2012, 15:00
-
Benitez Tak Menampik Bisa Balik ke Liverpool Lagi
Liga Inggris 30 Desember 2012, 06:08
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
-
Dua Wajah Florian Wirtz: Tajam untuk Timnas Jerman, Meredup di Liverpool
Liga Inggris 18 November 2025, 16:39
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR