
Selain itu, kedua tim saat ini juga hanya terpaut tiga poin dan tujuh gol di klasemen sementara Premier League. The Gunners menduduki posisi enam, sedangkan The Reds berada satu peringkat di bawah mereka.
Catatan di atas merupakan beberapa dari sekian hal menarik, yang patut dicermati jelang laga dini hari nanti. Berikut data dan fakta terkait pertandingan Arsenal versus Liverpool. (gl/atg)
Data dan Fakta

- Arsenal mengalahkan Liverpool dengan skor 2-0 pada duel pertama musim 2012/13 di Anfield, melalui gol Lukas Podolski dan Santi Cazorla.
- Tuan rumah kali ini hanya mampu menang sekali dalam empat laga liga terakhir. Mengungguli West Ham United, imbang dengan Southampton, serta kalah dari Manchester City dan Chelsea.
- Dalam lima laga kandang terakhir di kancah Premier League, Arsenal kalah dua kali dan menang tiga kali.
- Theo Walcott, yang baru saja memperpanjang kontrak di Emirates, merupakan top skor klub di semua kompetisi musim ini, dengan torehan 17 golnya.
- Sedangkan Liverpool memiliki catatan tandang yang buruk musim ini. Tiga kali menang, empat kali seri dan empat kali kalah.
- Dalam lima laga tandang terakhir di semua kompetisi, skuad Brendan Rodgers kalah tiga kali dan menang di dua laga sisa.
- Luis Suarez menjadi nyawa Liverpool musim ini, dengan sumbangan 21 gol di semua kompetisi. Rival terdekatnya di papan top skor klub adalah Steven Gerrard, yang hanya mencetak enam gol.
- Baik Arsenal maupun Liverpool memiliki jumlah kebobolan lebih sedikit daripada Manchester United di puncak klasemen. Namun keduanya terpaut 19 dan 22 poin dari tim Setan Merah.
- Musim lalu Liverpool berhasil memenangi laga di Emirates dengan skor 2-0, melalui gol bunuh diri Aaron Ramsey dan Luis Suarez.
Head to Head

- Premier League - 2 September 2012 - Liverpool 0 - Arsenal 2
- Premier League - 3 Maret 2012 - Liverpool 1 - Arsenal 2
- Premier League - 20 Agustus 2011 - Arsenal 0 - Liverpool 2
- Premier League - 17 April 2011 - Arsenal 1 - Liverpool 1
- Premier League - 15 Agustus 2010 - Liverpool 1 - Arsenal 1
Lima Laga Terakhir Arsenal

(M-M-K-M-K)
- 26 Januari 2013 - Brighton 2 - Arsenal 3 - Piala FA
- 23 Januari 2013 - Arsenal 5 - West Ham 1 - Premier League
- 20 Januari 2013 - Chelsea 2 - Arsenal 1 - Premier League
- 16 Januari 2013 - Arsenal 1 - Swansea 0 - Piala FA
- 13 Januari 2013 - Arsenal 0 - City 2 - Premier League
Lima Laga Terakhir Liverpool

(K-M-K-M-M)
- 27 Januari 2013 - Oldham 3 - Liverpool 2 - Piala FA
- 19 Januari 2013 - Liverpool 5 - Norwich 0 - Premier League
- 13 Januari 2013 - Man Utd 2 - Liverpool 1 - Premier League
- 6 Januari 2013 - Mansfield 1 - Liverpool 2 - Piala FA
- 2 Januari 2013 - Liverpool 3 - Sunderland 0 - Premier League
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Data dan Fakta EPL Matchday 24: Arsenal vs Liverpool
Liga Inggris 30 Januari 2013, 12:40
-
Preview: Arsenal vs Liverpool, Kejar Empat Besar
Liga Inggris 30 Januari 2013, 12:10
-
Dukung Kegiatan Sosial, Liverpool Ganti Logo Sponsor
Liga Inggris 30 Januari 2013, 11:40
-
Sahin Tidak Bahagia Bersama Madrid dan Liverpool
Liga Eropa Lain 30 Januari 2013, 07:30
-
Chelsea Buat Tawaran Untuk Butland
Liga Inggris 29 Januari 2013, 18:45
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Charlton vs Chelsea: Tosin Adarabioyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 05:47
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
-
Prediksi Fiorentina vs Milan 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 23:47
-
Prediksi Portsmouth vs Arsenal 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:41
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR