Bola.net - Peringkat 10 Arsenal akan main tandang melawan peringkat 13 Burnley pada pekan ke-25 Premier League 2019/20, Minggu (2/2/2020). Berikut beberapa data dan fakta yang melatarbelakangi pertandingan di Turf Moor ini.
Pada pertemuan pertama di Premier League musim ini, pada pekan ke-2, Arsenal yang masih dilatih Unai Emery mengalahkan Burnley 2-1 di Emirates Stadium. Gol-gol Arsenal diciptakan oleh Alexandre Lacazette dan Pierre-Emerick Aubameyang, sedangkan satu gol Burnley dicetak oleh Ashley Barnes.
Dalam laga tandangnya melawan Burnley di Premier League musim lalu, Arsenal menang 3-1 melalui dua gol Pierre-Emerick Aubameyang dan satu gol Eddie Nketiah. Satu gol Burnley dicetak oleh Ashley Barnes.
Arsenal selalu menang dalam 11 laga terakhirnya melawan Burnley di semua kompetisi.
Arsenal selalu mencetak minimal 2 gol dalam 4 laga terakhirnya melawan Burnley di Premier League.
Selalu tercipta minimal 3 gol dalam 4 pertemuan terakhir Burnley dan Arsenal di Premier League.
Scroll terus ke bawah untuk statistik yang lebih lengkap.
Statistik Burnley
Burnley di Premier League musim ini: M9 S3 K12, gol 28-38.
Rekor kandang Burnley di Premier League musim ini: M6 S0 K6, gol 16-18.
Gol terbanyak untuk Burnley di Premier League musim ini: Chris Wood (10).
Assist terbanyak untuk Burnley di Premier League musim ini: Ashley Westwood (5).
Burnley selalu menang dalam 2 laga terakhirnya di Premier League: 2-1 vs Leicester (kandang), 2-0 vs Manchester United (tandang).
Tak ada hasil imbang dalam 17 laga terakhir Burnley di Premier League (M7 S0 K10).
Berikutnya: Southampton vs Burnley (15/2/2020 - Premier League).
Statistik Arsenal
Arsenal di Premier League musim ini: M6 S12 K6, gol 32-34.
Rekor tandang Arsenal di Premier League musim ini: M2 S7 K3, gol 14-16.
Gol terbanyak untuk Arsenal di Premier League musim ini: Pierre-Emerick Aubameyang (14).
Assist terbanyak untuk Arsenal di Premier League musim ini: Nicolas Pepe (3).
Arsenal selalu imbang dalam 3 laga terakhrnya di Premier League.
Arsenal tak terkalahkan dalam 6 laga terakhirnya di semua kompetisi (M3 S3 K0).
Arsenal cuma menang 1 kali dalam 8 laga terakhirnya di Premier League (M1 S5 K2).
Arsenal selalu imbang dalam 4 laga tandang terakhirnya di Premier League: 0-0 vs Everton, 1-1 vs Bournemouth, 1-1 vs Crystal Palace, 2-2 vs Chelsea.
Arsenal cuma 1 kali clean sheet dalam 11 laga tandang terakhirnya di Premier League.
Berikutnya: Arsenal vs Newcastle (16/2/2020 - Premier League).
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Winter Break ke Dubai, Arsenal Bisa Pulang Lebih Kuat
Liga Inggris 1 Februari 2020, 20:00 -
Mikel Arteta Buka-bukaan Alasan Arsenal Datangkan Pablo Mari dan Cedric Soares
Liga Inggris 1 Februari 2020, 19:30 -
Mikel Arteta Kirim Peringatan Keras untuk Skuad Arsenal, Tentang Apa?
Liga Inggris 1 Februari 2020, 19:00 -
Data dan Fakta Premier League: Burnley vs Arsenal
Liga Inggris 1 Februari 2020, 18:32
LATEST UPDATE
-
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03 -
Jadwal Serie A Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:36 -
Incaran Harbolnas 10.10: Kenali Ciri Khas 6 Merek Batik Pria Premium Ini
News 3 Oktober 2025, 16:33 -
Jadwal La Liga Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:16 -
Cek Jadwal dan Live Streaming LaLiga 2025/26 Minggu Ini: di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:10 -
Prediksi Napoli vs Genoa 5 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:06 -
Saksikan dan Nonton LaLiga 2025/26 Sevilla vs Barcelona, Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:02
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR