Bola.net - - Peringkat 4 Liverpool akan menjamu peringkat 10 Watford pada matchweek 31 Premier League 2017/18, Minggu (18/3). Berikut beberapa data dan fakta yang melatarbelakangi pertandingan di Anfield ini.
Liverpool memenangi empat laga kandang terakhirnya melawan Watford di semua kompetisi, mencetak 11 gol dan hanya sekali kebobolan.
Liverpool selalu mencetak minimal dua gol dalam tiga laga kandang terakhirnya melawan Watford di semua kompetisi.
Belum pernah ada hasil imbang tanpa gol dalam pertemuan-pertemuan Liverpool dengan Watford di liga tertinggi (72 gol dalam 21 pertemuan sebelumnya, rata-rata 3,4 gol per laga).
Liverpool belum pernah menelan dua kekalahan beruntun di Premier League selama ditangani Jurgen Klopp. Terakhir kali mereka mengalaminya adalah pada September 2015, ketika dimanajeri Brendan Rodgers.
Liverpool tak terkalahkan dalam 17 laga kandang terakhirnya di Anfield.
Liverpool selalu mencetak minimal dua gol dalam enam laga kandang terakhirnya di Premier League.
Mohamed Salah telah berkontribusi langsung dalam terciptanya 47,1% dari 68 gol Liverpool di Premier League musim ini (24 gol, 8 assist), rasio tertinggi di liga.
Gol terbanyak untuk Liverpool di Premier League musim ini: Mohamed Salah (24 gol).
Assist terbanyak untuk Liverpool di Premier League musim ini: Mohamed Salah (8 assist).
Delapan dari sembilan gol Premier League yang dicetak Watford di tahun 2018 tercipta di babak kedua (tujuh di antaranya di 15 menit akhir pertandingan).
Watford tanpa kemenangan dalam delapan laga tandang terakhirnya di Premier league (S1 K7).
Watford tak mampu mencetak gol dalam empat laga tandang terakhirnya di Premier League.
Gol terbanyak untuk Watford di Premier League musim ini: Abdoulaye Doucoure (7 gol)
Assist terbanyak untuk Watford di Premier League musim ini: Richarlison (4 assist).
Rekor pertemuan kedua tim (c) Transfermarkt
Pada pertemuan pertama di Premier League musim ini, Liverpool meraih hasil imbang 3-3 di kandang Watford. Liverpool mencetak tiga gol melalui Sadio Mane, Roberto Firmino (penalti) dan Mohamed Salah. Watford juga mencetak tiga, yakni lewat Stefano Okaka, Abdoulaye Doucoure dan Miguel Britos. Gol Britos menggagalkan kemenangan Liverpool saat injury time.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Demi Pulangkan Can, Bayern Akan Coba Tekling Madrid
Liga Spanyol 15 Maret 2018, 20:55 -
Madrid Kian Serius Kejar Alisson
Liga Spanyol 15 Maret 2018, 20:12 -
Data dan Fakta Premier League: Liverpool vs Watford
Liga Inggris 15 Maret 2018, 16:59 -
Prediksi Liverpool vs Watford 18 Maret 2018
Liga Inggris 15 Maret 2018, 16:58 -
Winger Real Madrid Ini Masuk Radar Dua Klub Elit Inggris Ini
Liga Spanyol 15 Maret 2018, 15:30
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR