Bola.net - - Kevin de Bruyne mengatakan jika Alexis Sanchez gabung dengan Manchester City akan menjadi tambahan pemain yang bagus untuk kubunya. Namun ia sendiri tak bisa berbicara banyak tentang kemungkinan kepindahan tersebut.
Sanchez memang kerap dikaitkan dengan Man City selama bursa transfer musim panas ini. Kontrak pemain asal Chile tersebut tinggal menyisakan satu tahun lagi di Arsenal. Ia punya kemungkinan besar hengkang tahun ini, sebelum jendela transfer tutup pada akhir bulan ini.
Man City dikabarkan telah mengajukan tawaran senilai 50 juta pounds. Tapi Arsenal menolak. Sementara itu, Manchester City diyakini belum menyerah dalam upaya mendapatkan pemain incarannya tersebut.
Alexis Sanchez
De Bruyne sendiri menilai Sanchez adalah pemain bagus dan bisa menjadi tambahan pemain yang baik untuk City. Tapi terkait kemungkinan kepindahan Sanchez, De Bruyne hanya mengatakan jika Sanchez menjadi incaran klubnya maka para petinggi klub dipercaya akan bekerja keras untuk mendapatkannya.
"Dia pemain yang sangat bagus dan saya tak tahu apa yang akan terjadi pada transfer pemain lain," ucap De Bruyne pada Sky Sports.
"Saya rasa City melakukan urusan transfer musim panas ini dengan sempurna dan jika mereka menginginkannya mereka akan melakukan segala sesuatu untuk mendapatkannya."
"Dan jika ia gabung dengan kami, maka akan menjadi tambahan pemain yang bagus," sambungnya.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kiper Man City Bantah Sanchez Frustasi di Arsenal
Liga Inggris 30 Agustus 2017, 23:07
-
Sterling Tak Masuk Paket Transfer untuk Sanchez
Liga Inggris 30 Agustus 2017, 18:35
-
Soal Barter Sanchez dan Sterling, Neville Kurang Setuju
Liga Inggris 30 Agustus 2017, 18:08
-
De Bruyne: Sanchez Akan Jadi Tambahan Bagus untuk City
Liga Inggris 30 Agustus 2017, 18:00
-
Ditolak, City Akan 'Tembak' Sanchez Lagi
Liga Inggris 30 Agustus 2017, 11:20
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR