Hilangnya Modric di lini tengah tentu akan cukup berpengaruh bagi pelatih Andre Villas-Boas. Untuk itu ia telah mempersiapkan nama baru yang mampu mengisi lubang yang ditinggalkan pemain Kroasia tersebut.
Dembele menjadi nama yang muncul untuk menggantikan peran Modric di lini tengah. Sebelumnya pemain timnas Belgia ini telah didekati Arsenal dan Manchester United. Untuk itulah The Cottagers langsung memasang harga untuk gelandang serangnya tersebut.
Meski begitu, bukanlah kedua tim tersebut yang nampaknya akan melakukan pergerakan pertama kali, melainkan Tottenham. Dengan dana yang diperkirakan mencapai 34 juta Poundsterling, masalah harga nampaknya tidak akan menjadi perkara besar bagi pihak The Lilywhites. (exp/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Spurs Juga Masih Kejar Alan Dzagoev
Liga Inggris 29 Agustus 2012, 16:18
-
Spurs Luapkan Amarah Via Akun Twitter
Bolatainment 29 Agustus 2012, 11:08
-
Afellay Kemungkinan Dipinjamkan ke Spurs
Liga Spanyol 29 Agustus 2012, 10:37
-
Dembele di Pintu Gerbang Tottenham
Liga Inggris 29 Agustus 2012, 07:15
-
Cedera Rooney Lebih Parah dari Dugaan
Liga Inggris 29 Agustus 2012, 06:15
LATEST UPDATE
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR