Bola.net - - Penjaga gawang Manchester City, Ederson, mengklaim bahwa ia bisa bermain di Premier League sebagai seorang gelandang.
Pemain Brasil menunjukkan performa impresif di bawah mistar untuk sang pemuncak klasemen sejak mendarat di Etihad dari Benfica di musim panas.
Kemampuan Ederson dalam membagi bola dan kontrol sering mendapat pujian dan pemain 24 tahun kini mengklaim dirinya bisa bermain di tengah lapangan jika memang diminta manajer Josep Guardiola.
"Ketika saya bermain di tim muda Benfica, mereka akan selalu meminta saya bermain di tengah jika ada pemain yang absen dan saya tidak mempermalukan diri saya sendiri," tuturnya di FFT.
Ederson Moraes
"Jadi, jika memang dibutuhkan, saya bisa melakukan tugas itu. Tidak akan mudah, terutama di Premier League, namun saya kira saya akan bisa melakukannya."
"Ada begitu banyak pemain bagus di tim ini, yang jauh lebih bagus dari saya. Saya selalu nyaman ketika menguasai bola, dan hal ini membantu saya dalam pertandingan. Menurut saya ini talenta natural."
"Ini adalah sesuatu yang sudah saya latih sejak saya masih di Sao Paulo, dan seiring berjalannya waktu, saya coba untuk terus mengasahnya."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manchester City Tanyakan Status Dybala di Juventus
Liga Inggris 9 Februari 2018, 14:00
-
Eks Kapten Arsenal Jadi Kunci Sukses Transfer City
Liga Inggris 9 Februari 2018, 13:20
-
Gara-gara Sering Hujan, Pemain Napoli Dilarang ke MU
Liga Italia 9 Februari 2018, 12:10
-
Wenger Kritik Aksi Mogok Main Mahrez di Leicester
Liga Inggris 9 Februari 2018, 12:00
-
Ederson Sesumbar Bisa jadi Gelandang Manchester City
Liga Inggris 9 Februari 2018, 10:30
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR