
Bola.net - - Manchester United membutuhkan superstar seperti Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo jika mereka ingin memenangkan Liga Champions, menurut Rio Ferdinand.
Setan Merah mencatat performa positif di awal musim 17/18, baik di level domestik maupun Eropa.
Tim asuhan Jose Mourinho terus tak terkalahkan di Premier League, duduk di posisi runner-up klasemen, dan meraup enam angka dari dua laga
Mereka mencatat kemenangan telak 4-1 ketika menghadapi CSKA Moscow kemarin, namun Ferdinand percaya bahwa mantan klubnya masih membutuhkan kehadiran bintang anyar untuk bisa bersaing dengan tim seperti Real Madrid dan Barcelona.
Rio Ferdinand
"Kekuatan dan kecepatan sudah ditunjukkan oleh Manchester United, namun anda butuh lebih dari itu untuk memenangkan Liga Champions - anda membutuhkan superstar yang bisa menyelesaikan masalah ketika situasinya menjadi sulit," tutur Ferdinand di BT Sport.
"Real Madrid, yang terus jadi juara belakangan ini, memiliki Cristiano Ronaldo, dan belakangan Isco. Barcelona sebelumnya memiliki Lionel Messi dan Neymar. Anda membutuhkan pemain bintang dan United punya pemain yang bisa menjadi seperti itu, namun kita akan harus menanti dulu."
"Memenangkan trofi seperti musim lalu akan jadi pengalaman yang bagus, dan dengan usia rata-rata para pemain, ada banyak potensi di MU, namun masih ada banyak langkah yang harus diambil."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Isco: La Liga Bukan Cerminan Permainan Asli Madrid
Liga Spanyol 29 September 2017, 20:43 -
Sudah Jadi Tamu Kurang Ajar, Batshuayi Masih Ledek Costa
Liga Champions 29 September 2017, 15:10 -
Alonso Sayangkan Kepergian Diego Costa dari Chelsea
Liga Inggris 29 September 2017, 14:40 -
Tampil Impresif, David Luiz Minta Chelsea Tak Besar Kepala
Liga Inggris 29 September 2017, 14:20 -
Bikin Pelanggaran Tak Perlu di Atletico, Luiz Salahkan Cedera
Liga Champions 29 September 2017, 14:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR